Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER BOLA] Tendangan "Keseleo" Messi | Berbatov Sakit Hati | Liga Perancis Dihentikan

Kompas.com - 29/04/2020, 04:20 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Cerita soal teknik tendangan megabintang Barcelona Lionel Messi mewarnai jajaran artikel populer di desk Bola Kompas.com pada Selasa (28/4/2020).

Selain itu, kisah soal Dimitar Berbatov terkait relasinya dengan Sir Alex Ferguson saat masih membela Man United juga menyita perhatian pembaca.

Adapun update terkini tentang kelanjutan Liga Perancis di tengah masa pandemi corona juga masuk daftar artikel yang banyak dibaca.

Berikut ini adalah beberapa artikel populer di kanal Bola Kompas.com pada Selasa (28/4/2020):

1. Tendangan Bebas "Keseleo" Lionel Messi sampai Jadi Bahan Studi Ilmuwan

Kapten Barcelona, Lionel Messi, memiliki teknik unik saat mengeksekusi tendangan bebas.

Lionel Messi merupakan pesepak bola yang dianugerahi skill komplet. Selain memiliki skill individu menawan, Messi juga piawai dalam eksekusi bola mati.

Bukan eksekusi penalti, melainkan tendangan bebas. Ya, pemain berpaspor Argentina itu memiliki tendangan bebas akurat.

Hal itu dibuktikan dengan torehan golnya dari set-piece. Messi telah membukukan 50 gol dari tendangan bebas sepanjang kariernya.

Baca selengkapnya: Tendangan Bebas Keseleo Lionel Messi sampai Jadi Bahan Studi Ilmuwan

2. Telepon dari Sir Alex Ferguson yang Bikin Berbatov Masih Sakit Hati

Penyerang Manchester United, Dimitar Berbatov.AFP/ANDREW YATES Penyerang Manchester United, Dimitar Berbatov.

Mantan penyerang Manchester United, Dimitar Berbatov, hingga saat ini masih sakit hati dengan satu keputusan Sir Alex Ferguson.

Keputusan Ferguson yang dimaksud Berbatov terjadi pada final Liga Champions 2011 yang mempertemukan Man United vs Barcelona.

Berbatov tidak disertakan ke dalam daftar 18 pemain yang dipilih Ferguson untuk laga tersebut.

Ferguson meninggalkan Berbatov dan membawa tiga penyerang yakni Wayne Rooney, Javier "Chicharito" Hernandez, dan Michael Owen.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Singapore Open 2024: Apriyani/Fadia Raih Satu Tiket Keberuntungan

Badminton
Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Munculnya Talenta dari Turnamen Sepak Bola Putri MilkLife Soccer Challenge

Liga Indonesia
Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Atlet Berkuda Indonesia Nusrtdinov Zayan Raih Medali Emas di Kejuaraan Malaysia

Sports
Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Jelang Final Liga Champions Dortmund Vs Madrid, 5 Pemain Indonesia Akan Bertanding

Timnas Indonesia
Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liverpool Siap Buka Toko Resmi di Indonesia

Liga Inggris
Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Hansi Flick Jadi Pelatih Baru Barcelona, Filosofi Menyerang dan Penguasaan Bola

Liga Spanyol
Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

Liga Indonesia
Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com