Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sheff United Vs West Ham, Moyes Nilai Timnya Tak Pantas Kalah

Kompas.com - 11/01/2020, 16:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pelatih West Ham United, David Moyes, menjelaskan situasi pascakekalahan dari Sheffield United dalam lanjutan Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris pekan ke-22.

Bertanding di Stadion Bramall Lane, Sheffield, Inggris, Sabtu (11/1/2020), dini hari WIB, laga Sheff United vs West Ham dimenangi oleh Sheffield Untied dengan skor 1-0.

Hasil kekalahan tersebut membuat The Hammers, julukan West Ham, berada di peringkat ke-16 dengan raihan 22 poin dari 21 pertandingan.

Tim asuhan David Moyes masih kurang satu pertandingan melawan Liverpool.

Baca juga: Jadwal Liga Inggris Malam Ini, Tottenham Vs Liverpool

Pasca-pertandingan, David Moyes mengatakan bahwa tim asuhannya sudah bermain sangat baik, walaupun pelatih asal Skotlandia itu masih kurang puas dengan keputusan wasit yang diperbantukan VAR.

Keputusan VAR itu menganulir gol yang dicetak Robert Snodgrass setelah Declan Rice terlebih dahulu melakukan handball.

"Pertama-tama, saya ingin memulai dengan mengatakan seberapa baik para pemain saya bermain," katan Moyes pada Match of the day BBC.

"Saya pikir mereka hebat malam ini dan saya katakan kami tidak pantas kalah," lanjutnya.

"Saya sudah memberi tahu ruang ganti bahwa mereka harus bangga dengan penampilan mereka. Saya pikir mereka bermain bagus," ujar Moyes.

Pelatih berusia 56 tahun itu juga menanggapi soal gol dari pemainnya yang tidak disahkan oleh wasit.

Baca juga: Bursa Transfer Liga Inggris, Man United Incar Gelandang Kreatif Ajax

"Saya pikir kami mencetak gol yang bagus untuk menyamakan kedudukan. Saya seorang pria sepakbola, menonton dan memainkannya sepanjang hidup saya dan saya pikir itu terlihat cukup baik buat saya dan itu tidak benar," ujar Moyes.

"Saya pikir ada beberapa situasi di mana orang-orang yang pernah bermain di dalamnya dan tahu tentang sepak bola," ujarnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com