SEA Games 2019, Voli Putra dan Jiujitsu Sumbang Emas untuk Indonesia

Kompas.com - 10/12/2019, 18:43 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Indonesia berhasil menambahkan jumlah medali emas sehari menjelang berakhirnya SEA Games 2019.

Cabang olahraga (cabor) jiujitsu dan bola voli putra menyumbang dua keping emas bagi tim Merah-putih.

Baca juga: Kisah Emma, Atlet Sambo Peraih Medali Emas SEA Games, Jualan Cilok untuk Biaya Latihan

Noor Muhammad menjadi yang terbaik dalam cabor jiujitsu pria under 120 Kg. Dia berhasil mengalahkan atlet jiujitsu Thailand, Kitpongpanit Phanuphong.

Pertandingan antara Noor Muhammad melawan Kitpongpanit Phanuphong dihelat di Laus Convention Center Clark, Manila, Filipina, Selasa (10/12/2019).

Sementara itu, dari cabor bola voli, tim putra Indonesia menyumbangkan medali emas setelah mengalahkan Filipina.

Dalam partai puncak melawan tim tuan rumah, pasukan Indonesia menang dengan skor 3-0 (25-21, 27-25, 25-17) di PhilSports Arena, Manila, Filipina.

Baca juga: Jadwal Final SEA Games 2019 Indonesia Vs Vietnam, Kickoff 19.00 WIB

Dengan 2 emas yang diraih dari cabor jiujitsu dan voli putra, maka secara keseluruhan Indonesia sudah mengumpulkan total 72 emas, 80 perak, dan 105 perunggu sejauh ini.

Berikut daftar peraih medali emas Indonesia, Selasa (10/12/2019) hingga pukul 18.30 waktu Manila:

1. Noor Muhammad (Jiujitsu putra - 120 kg)
2. Timnas Voli putra Indonesia (Voli -Voli Putra)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com