Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas U-16 Vs Filipina, Sektor Kanan Indonesia Dinilai Kurang Aktif

Kompas.com - 17/09/2019, 05:30 WIB
Nugyasa Laksamana,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pelatih tim nasional U-16 Indonesia, Bima Sakti, mengaku belum puas dengan performa anak asuhnya meski mereka baru saja menang telak atas Filipina.

Timnas U-16 Indonesia sendiri sukses mengalahkan Filipina dengan skor 4-0 dalam laga kualifikasi Piala Asia U-16 2020 di Stadion Madya, Jakarta, Senin (16/9/2019) malam.

Baca juga: Pelatih Filipina Terkesan dengan Ramainya Stadion Madya

Gol-gol kemenangan timnas U-16 Indonesia dicetak oleh Ahmad Athallah (37'), Marselino Ferdinan (46'), Alfin Lestaluhu (52'), dan Wahyu Agong (78').

Pada laga ini, Alexandro Felix Kamuru bermain dominan di sektor kiri baik saat bertahan dan menyerang.

Bima Sakti ingin pemain dari sektor kanan untuk bisa lebih aktif lagi dan tampil sama baiknya seperti pemain-pemain dari sektor kiri.

"Saya selalu menginstruksikan pemain, kalau tak bisa bermain dari kanan, ya pindah ke kiri," kata Bima Sakti seusai laga.

"Kemudian, dari sisi Alex, dia memang lebih mobile ya karena dia memang aslinya pemain sayap, bahkan bisa di fullback kiri," ujarnya.

Dia ingin pemain-pemain di sektor kanan, seperti Raka Cahyana Alfin Lestaluhu atau Mochamad Faizal Shaifullah, bisa memberikan kontribusi lebih.

Pada laga ini, Bima Sakti sempat ingin mengubah dominasi sektor kiri dengan menurunkan Mochamad Faizal Shaifullah pada menit ke-54.

Baca juga: Resmi, David De Gea Perpanjang Kontrak di Man United hingga 2023

"Jadi, memang lebih aktif Alex pergerakannya. Alfin, Raka, Faizal kami harap ke depan bisa lebih aktif lagi," tutur Bima.

"Karena saya sudak menyiapkan full-back, mereka harus selalu over-lap ke depan saat sayap kanan maupun kiri terima bola," tuturnya. (Muhammad Robbani)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com