Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bela AS Roma, Mkhitaryan Siap Main di Segala Posisi

Kompas.com - 06/09/2019, 21:50 WIB
Mochamad Sadheli ,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Menjelang penutupan bursa transfer musim panas, 2 September 2019 lalu, AS Roma resmi meminjam Henrikh Mkhitaryan dari Arsenal.

Gelandang asal Armenia tersebut pindah ke klub Liga Italia dengan status pinjaman sepanjang satu musim.

Alasan pindahnya pemain yang akrab disapa Mkhi tak lebih melihat masa depan kariernya di dunia sepak bola.

Meski sebenarnya di Arsenal, dia masih dipercaya oleh pelatih Unai Emery dengan memainkannya saat imbang 2-2 kontra Tottenham Hotspur.

Baca juga: Resmi ke AS Roma, Mkhitaryan Optimistis Ukir Prestasi

Begitu juga di AS Roma yang masih belum tentu memermanenkan gelandang berusia 30 tahun ini.

"Pada akhir musim, saya tidak tahu apakah saya akan pergi atau tidak," kata Mkhi dikutip Antaranews dari VBET.

"Sekarang, saya tidak bisa mengatakan apa pun tentang masa depan, lebih baik fokus pada pertandingan berikutnya," katanya.

Bergabungnya dengan tim berjuluk Giallorossi diharapkan mampu mengangkat permainan AS Roma yang belum panas.

Baca juga: Daftar Transfer Liga Italia, Henrikh Mkhitaryan ke AS Roma, Icardi Pergi

"Mari kita lihat apa yang bisa saya lakukan di Roma," kata Mkhitaryan.

Saat ini, AS Roma berada di posisi 15 pada klasemen sementara Liga Italia.

Peringkat itu didapat setelah imbang dua kali sepanjang Serie A bergulir.

"Saya siap bermain di setiap posisi. Saya siap membantu tim karena klub ini hebat. Tim ini sangat bagus dan saya akan mencoba membantu semampu saya agar tim mencapai target," kata Mkhi.

Baca juga: Lazio Vs AS Roma Imbang, Derbi Ibu Kota Diwarnai Rekor Tembakan

Mantan gelandang Manchester United ini rencananya bakal dimainkan saat pekan ketiga.

Tepatnya saat AS Roma menjamu Sassuolo di kandang, Stadion Olimpico pada Minggu (15/9/2019).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com