Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rayakan HUT RI ke-74, Ini Harapan Spaso untuk Sepak Bola Indonesia

Kompas.com - 18/08/2019, 08:40 WIB
Faishal Raihan,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Bertepatan dengan HUT RI ke-74, bomber naturalisasi, Ilija Spasojevic, mengutarakan harapannya untuk sepak bola Indonesia.

Ilija Spasojevic yang mendapatkan status WNI pada Oktober 2017 itu memulai karier di Indonesia pada 2011.

Pria yang akrab disapa Spaso itu memulai kariernya di Indonesia dengan membela tim yang berkomptisi di Liga Primer Indonesia (LPI).

Baca juga: Otavia Dutra Wujudkan Mimpi Bela Timnas Indonesia

Jika dijumlahkan, maka Spasojevic hampir satu dekakde "mencari nafkah" di Tanah Air.

Atas dasar itulah, Spaso sudah paham betul dengan kondisi persepakbolaan Indonesia.

Tepat pada tanggal 17 Agustus 2019 ini, Republik Indonesia merayakan hari kemerdekaan ke-74 tahun.

Spasojevic berharap persepakbolaan Indonesia semakin maju dan berkembang.

"Saya selalu bangga menjadi WNI. Di HUT ke-74 ini, saya bersemangat menyambutnya," kata Spaso kepada wartawan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Dirgahayu Republik Indonesia yang ke-74! Merdeka! ???????????????????????? #RI74 #UnityInDiversity

A post shared by Ilija Spasojevi? (@spaso_87) on Aug 16, 2019 at 10:16pm PDT

Baca juga: Osas Saha Tak Menyangka Bisa Perkuat Timnas Indonesia

"Harapan saya, semoga sepak bola semakin maju dan berkembang. Setiap tahun, harus mengalami perubahan," ujarnya menambahkan.

Sejak kali pertama kedatangannya, Spaso terbilang sebagai pemain yang sukses dengan berbagai gelar yang didapatnya.

Ia sukses menyabet gelar Piala Presiden 2015 bersama Persib Bandung dan Liga 1 2017 bersama Bhayangkara FC. (Muhammad Robbani)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prediksi Skor Real Madrid vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com