Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Southampton Vs Liverpool, Blunder Kiper Warnai Kemenangan The Reds

Kompas.com - 17/08/2019, 23:03 WIB
Alsadad Rudi,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liverpool menang 2-1 atas Southampton pada laga pekan kedua Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris.

Pertandingan Liverpool vs Southampton berlangsung di Stadion St. Mary's, Sabtu (17/8/2019).

Dua gol dalam laga Liverpool vs Southampton dicetak Sadio Mane pada menit ke-45, dan Roberto Firmino pada menit ke-71.

Adapun gol tuan rumah dicetak Danny Ings pada menit ke-83.

Gol Southampton terjadi akibat blunder yang dilakukan kiper Liverpool, Adrian.

Adrian adalah kiper cadangan yang turun untuk menggantikan posisi Alisson Becker yang tengah cedera.

 

Jalannya Pertandingan

Peluang pertama Liverpool didapat James Milner saat laga baru berjalan empat menit. Namun, tendangannya masih bisa diamankan kiper tuan rumah, Angus Gunn.

Pada menit ke-7, Milner kembali melepaskan tendangan keras yang masih bisa diblok pemain belakang Southampton.

Tak mau terus ditekan, Southampton membalas lewat Che Adams pada menit ke-18. Akan tetapi tendangannya masih belum menemui sasaran.

Selang tiga menit kemudian, sundulan jarak dekat Maya Yoshida masih bisa digagalkan kiper Liverpool, Adrian.

Pada menit ke-33, Mohamed Salah mendapat ruang tembak di sisi kiri pertahanan Southampton. Namun, tendangan volinya masih melambung di atas mistar.

Menjelang berakhirnya babak pertama, Sadio Mane berhasil membawa Liverpool unggul.

Menerima umpan Milner, Sadio sukses memewati dua pemain belakang Southampton dan diakhiri tendangan ke pojok kanan gawang lawan.

Bola tendangan Mane gagal dihalau Gunn dan membuat Liverpool unggul 1-0. Skor tersebut bertahan hingga istirahat.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Liga Spanyol
Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com