Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juventus Vs Tottenham, Harry Kane Optimistis Tatap Musim Baru

Kompas.com - 20/07/2019, 09:09 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Juventus akan menghadapi Tottenham Hotspur pada laga International Champions Cup atau ICC 2019, Minggu (21/7/2019).

Laga Juventus vs Tottenham itu akan dilangsungkan di Stadion Nasional Singapura.

Pertandingan ini merupakan persiapan bagi kedua tim untuk menghadapi kompetisi musim depan.

Pasukan Tottenham Hotspur tiba di Singapura pada Kamis (18/7/2019).

Baca juga: Jadwal ICC 2019 dan Link Live Streaming, Malam Ini Man United Vs Inter

Striker sekaligus kapten tim, Harry Kane, menyampaikan kesannya terkait tempat dilangsungkannya laga.

"Ini adalah tempat yang indah. Saya belum pernah ke sini sebelumnya," kata Harry Kane dikutip dari situs resmi Tottenham.

"Jelas, kami tidak punya banyak waktu untuk keluar, tetapi saya memiliki pemandangan yang indah dari kamar hotel saya untuk melihat semuanya," ucap Kane terkait Singapura.

Baca juga: Prediksi Susunan Pemain dan Jadwal Man United Vs Inter di ICC 2019

Harry Kane pun mengungkap komentar terkait persiapan timnya. Terlebih lagi, pada musim lalu, Tottenham kalah dari Liverpool pada final Liga Champions.

"Itu (kekalahan dari Liverpool) membuat Anda lebih kuat, lebih bertekad," ucap striker timnas Inggris itu," kata Kane.

"Kami memiliki musim panas untuk merenung dan sebelum dimulainya setiap musim, Anda lebih bersemangat tentang musim depan daripada melihat ke masa lalu," tuturnya.

"Ini telah memberi kami kepercayaan diri dan keyakinan bahwa kami dapat berada di pertandingan besar dan terserah kami musim ini untuk mencoba tampil lagi," kata Kane.

Harry Kane melewati trofi Liga Champions seusai laga Tottenham Hotspur vs Liverpool di Stadion Wanda Metropolitano, 1 Juni 2019. AFP/PAUL ELLIS Harry Kane melewati trofi Liga Champions seusai laga Tottenham Hotspur vs Liverpool di Stadion Wanda Metropolitano, 1 Juni 2019.

Pertandingan ICC akan ditayangkan oleh TVRI/TVRI SportHD.

Selain lewat layar kaca, laga tersebut juga bisa dinikmati via live streaming.

Berikut adalah link live streaming untuk laga Arsenal vs Bayern Muenchen.

>>> Klik Di Sini

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com