Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hadapi Liga 1 2019, Kalteng Putra Gaet 2 Pemain asal Brasil

Kompas.com - 28/02/2019, 19:20 WIB
Tri Indriawati

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Kalteng Putra resmi mendatangkan dua pemain asal Brasil, Diogo Campos dan Rafael de Jesus Bofim.

Dua pemain asing itu digaet untuk memperkuat Kalteng Putra di kompetisi Liga 1 2019.

Campos merupakan pemain yang berposisi sebagai penyerang.  Sebelumnya, pemain berusia 28 tahun itu memperkuat klub Bulgaria, Botev Plovdiv.

Sementara itu, Rafael merupakan seorang pemain bertahan yang sempat memperkuat klub Malaysia, Johor Darul Takzim, pada musim 2016.

Pelatih Kalteng Putra, Gomes de Oliveira, mengaku yakin dengan kemampuan kedua pemain tersebut.

"Mereka baru pertama kali main di Liga 1. Tetapi saya yakin mereka bisa membantu kami berprestasi," kata Gomes dikutip BolaSport.com dari situs resmi Liga 1, Kamis (28/2/2019).

Baca juga: Tak Bisa Berkandang di Palangkaraya, Kalteng Putra Pindah ke Bantul

Meski telah direkrut, kedua pemain asal Brasil itu belum diperkenalkan secara resmi oleh Kalteng Putra.

Di sisi lain, Kalteng Putra saat ini tengah menggelar latihan di Sleman untuk persiapan Piala Presiden 2019.

Baca juga: Singkirkan Kalteng Putra, PSM Lolos ke 16 Besar Piala Indonesia

Skuad berjulukan Laskar Isen Mulang itu akan bersaing memperebutkan tiket delapan besar Piala Presiden 2019 dari Grup C bersama PSIS Semarang, PSM Makassar, dan Persipura Jayapura.

Ini menjadi kesempatan bagi Kalteng Putra untuk beradaptasi dengan tim-tim Liga 1. 

Kalteng Putra musim ini berstatus sebagai tim promosi Liga 1 2019 setelah meraih peringkat ketiga di Liga 2 2018. (Nungki Nugroho)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com