Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jorge Lorenzo Alami Kedewasaan dalam Bersikap

Kompas.com - 16/02/2019, 18:40 WIB
Nugyasa Laksamana,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pebalap Repsol Honda, Jorge Lorenzo, mengenang kembali momen ketika dia masih berada di tim pabrikan Yamaha.

Saat masih memperkuat Yamaha, Jorge Lorenzo sempat menjadi rekan setim Valentino Rossi selama beberapa musim.

Namun, hubungan di antara kedua pebalap sempat mengalami keretakan dan diwarnai dengan beberapa aksi saling menyindir.

Baca juga: IBL Seri Yogyakarta, Pelita Jaya Kembali ke Jalur Kemenangan

Akibat ketidakharmonisan Lorenzo dan Rossi, Yamaha sampai harus terpaksa memisahkan boks garasi kedua pembalap tersebut.

Seiring berjalannya waktu, hubungan Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi sudah membaik.

Lorenzo menyebut bahwa dirinya sudah menjadi orang yang lebih baik dan bisa mengontrol diri demi kebaikan bersama.

"Saya dulu punya karakter yang berbeda daripada yang saya punya sekarang," kata Lorenzo dikutip BolaSport.com dari MotoGP.com.

"Saya dulu tidak takut kepada siapa pun. Saya tidak sadar bahwa itu bisa membawa ke sisi negatif," tutur dia menambahkan.

"Sifat seperti itu memang bisa membawa saya kepada hal-hal bagus, tetapi juga tidak terlalu banyak efek bagusnya karena tak ada seorang pun yang tak terkalahkan," tuturnya.

X-Fuera, julukan Lorenzo, juga mengatakan bahwa adanya tensi di antara dua pembalap juara adalah hal yang wajar dalam sebuah kejuaraan.

Baca juga: Sebelum Joko Driyono, Ini Daftar Ketua Umum PSSI yang Terjerat Hukum

Akan tetapi, di balik itu semua, Jorge Lorenzo mengaku memiliki rasa hormat yang besar kepada pembalap berjulukan The Doctor itu.

"Itu adalah kondisi normal bahwa ada tensi yang naik di antara dua juara, tetapi di atas semua itu ada rasa hormat yang tinggi di antara kami dari kedua sisi," kata Lorenzo. (Bayu Nur Cahyo).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com