Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Didepak Persebaya, Adam Maulana Coba Peruntungan di Persela

Kompas.com - 08/01/2019, 19:00 WIB
Ghinan Salman,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Gelandang asal Surabaya, Adam Maulana, mencoba peruntungan di Persela Lamongan setelah kontraknya bersama Persebaya Surabaya tak diperpanjang.

Adam mengikuti seleksi terbuka yang digelar tim Kota Soto itu pada Senin (7/1/2019). Menurut Adam, keputusan untuk mengadu nasib di Lamongan adalah kemauannya sendiri.

Baca Juga: Sekjen PSSI: Piala AFF 2019 Hanya Sebagai Uji Coba Pelatih Timnas U-22 Indonesia

Untuk kompetisi musim 2019, Adam ingin mendapat kesempatan bermain yang lebih banyak. Dia mau menambah jam terbangnya sebagai pesepak bola.

”Kalau memang rezeki, saya di sini ya (Persela Lamongan). Saya pengin dapat kesempatan dan menambah jam terbang yang paling penting," kata Adam.

Selama mengarungi kompetisi Liga 1 bersama Persebaya, Adam hanya mendapatkan kesempatan bermain sebanyak tiga kali, termasuk sekali menjadi starter.

Sementara itu, Persela dinilai Adam sebagai salah satu tim yang paling tepat untuk bisa menambah jam terbang. Terlebih lagi, ada sosok Aji Santoso yang kerap mengorbitkan pemain muda.

"Semua tahu sendiri Persela banyak melahirkan bakat-bakat muda dan main di timnas. Intinya kalau memang rezeki saya di sini, saya pengin main di sini," ujar dia.

Adam optimistis bisa menjadi bagian tim meski persaingan pasti akan berjalan cukup ketat. Ia mengaku akan berusaha untuk menunjukkan permainan terbaiknya.

"Optimisme masih sama kayak pertama datang di sini (Lamongan). Intinya ya pengin nunjukin yang terbaik saja," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Timnas Indonesia
Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Timnas Indonesia
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Liga Champions
Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Badminton
Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com