Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mantan Pelatih Timnas Inggris, Sven Goran Eriksson, Latih Filipina

Kompas.com - 27/10/2018, 20:43 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

MANILA, KOMPAS.com - Mantan pelatih timnas Inggris, Sven-Goran Erikkson, resmi ditunjuk sebagai pelatih Timnas Filipina.

"Mantan pelatih timnas Inggris, Meksiko, dan Pantai Gading, Sven Goran Eriksson telah resmi ditunjuk sebagai pelatih baru Timnas Filipina," demikian tulis akun Twitter resmi FIFA. 

"Kami sangat antusias dengan kehadiran Sven Goran Eriksson di kursi pelatih," kata Manajer Timnas Filipina, Dan Palami, seperti dikutip dari situs web resmi Federasi Sepak Bola Asia (AFC).

"Dengan reputasi, pengalaman, dan pengetahuannya, dia akan membawa tim ini ke level selanjutnya. Hal itu tak usah dipertanyakan lagi," tuturnya.

Baca juga: Seusai Kalahkan UEA di Piala Asia U-19 2018, Trio Pemain Timnas U-19 Indonesia Ikuti Jejak Marko Simic

Menurut tiebreakertimes.com yang dikutip BolaSport.com, semua ini muncul setelah pengunduran diri secara tiba-tiba Terry Butcher.

Dilansir AFC, Eriksson akan bekerja sama dengan Scott Cooper, pelatih sementara Filipina dalam dua laga terakhir. Keduanya pernah bekerja sama saat di Leicester City pada 2010-2011. 

Eks kapten timnas Inggris pada Piala Dunia 1990 ini pilih mundur dari pelatih timnas Filipina sebelum sempat menangani skuat The Azkals pada 13 Juni 2018.

Eriksson sendiri akan mulai melatih timnas Filipina pada Piala AFF 2018 dengan kampanye pertama The Azkals pada 13 November saat menjamu Singapura.

Empat hari kemudian Filipina dijamu Timor Leste dan laga kemungkinan akan terlaksana di Malaysia. Lalu pada 21 November 2018, The Azkals kedatangan timnas Thailand.

Partai pamungkas mereka pada fase Grup B Piala AFF 2018 adalah laga tandang di Jakarta saat dijamu timnas Indonesia, Sabtu (25/10/2018).  

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com