Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kedatangan Ronaldo Bisa Rugikan Juventus...

Kompas.com - 31/07/2018, 06:26 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

NAPLES, KOMPAS.com — Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis mengungkapkan bahwa kedatangan Cristiano Ronaldo berpotensi merugikan Juventus. Hal itu karena Ronaldo didatangkan Juventus saat usianya sudah menginjak 33 tahun.

"Sungguh berbahaya menghabiskan sedemikian banyak uang untuk membeli seorang pemain yang berada pada ujung kariernya," kata sang presiden, dikutip BolaSport.com dari Tuttomercatoweb, Senin (30/7/2018).

Selain dibeli dengan harga supermahal, Cristiano Ronaldo juga mengantongi gaji sangat tinggi, yakni 30 juta euro per tahun. Jumlah tersebut ibarat sebatas fantasi bagi pesepak bola lain di Liga Italia.

Baca juga: Pindah ke AC Milan, Gonzalo Higuain Harus Rela Potong Gaji 40 Persen

"Jika Anda mulai memberi gaji yang absurd untuk pemain, cepat atau lambat hal ini akan merugikan Anda sendiri," kata Aurelio De Laurentiis.

Lantas, apakah Napoli akan menandingi Juventus dengan merekrut pesepak bola top kelas dunia?

"Tidak. Jika semua orang menjadi gila untuk membeli pemain kami, artinya mereka memang sangat bernilai," katanya.

Baca juga: Dikaitkan dengan Real Madrid, Niko Kovac Pagari Robert Lewandowski

Napoli adalah penantang terkuat Juventus musim lalu. Klub Italia Selatan itu menduduki kursi runner-up di bawah Juventus dengan perbedaan 4 poin di antara mereka pada klasemen akhir Serie A. (Beri Bagja)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Final Championship Series Liga 1, 'Cocoklogi' Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Final Championship Series Liga 1, "Cocoklogi" Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Liga Indonesia
Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Badminton
Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Internasional
Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Liga Inggris
Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Internasional
Maarten Paes 'Tak Terkalahkan', 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Paes "Tak Terkalahkan", 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Badminton
Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Liga Lain
Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Liga Lain
Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Liga Lain
FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

Internasional
5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

Liga Lain
Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Liga Lain
Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com