Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Zidane Mundur, Presiden Real Madrid Sempat Mencegah

Kompas.com - 31/05/2018, 19:56 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

MADRID, KOMPAS.com - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, sempat ingin meminta Zinedine Zidane tetap bertahan menjadi pelatih Real Madrid, tetapi hal itu tak mungkin karena keputusan itu sudah bulat dan tak bisa diganggu gugat.

Perez menghormati keputusan yang sudah diambil oleh Zidane tersebut walaupun hal itu berdampak besar bagi dia dan tim.

Baca juga: Resmi, Zinedine Zidane Putuskan Mundur dari Real Madrid

"Ini sangat berdampak besar untuk saya ketika saya mendengar keputusan ini. Saya ingin meyakinkannya untuk tetap bertahan, tetapi saya mengerti apa yang dia mau. Yang bisa saya berikan adalah cinta dan hormat saya serta mengingatkannya bahwa ini adalah rumahnya," kata Florentino Perez.

Tak lupa, Perez juga mengucapkan terima kasih kepada Zidane yang telah mempersembahkan tiga trofi Liga Champions, dua Piala Dunia Antarklub, dua Piala Super Eropa, serta masing-masing sekali juara Liga Spanyol dan Piala Super Spanyol.

Baca juga: Zidane: Waktu Saya di Real Madrid Telah Berakhir...

"Saya ingin mengucapkan terima kasih untuk komitmennya, gairahnya, cintanya, semua yang sudah dia lakukan untuk Real Madrid," ujar pria 71 tahun tersebut.

"Saya tidak ingin hal ini menjadi perpisahan, tetapi 'sampai berjumpa lagi'. Saya pastikan dia akan kembali, tetapi jika dia ingin istirahat, dia pantas mendapatkannya," kata Perez mengakhiri.

Baca juga: Salah Satu Alasan Zidane Tinggalkan Real Madrid

AFP Prestasi Zinedine Zidane

Zidane memutuskan untuk mundur dari kursi kepelatihan melalui konferensi pers yang digelar pada Kamis (31/5/2018) waktu setempat.

Dia sudah menjadi pelatih Real Madrid selama 2,5 tahun dengan pencapaian terakhirnya adalah menjuarai Liga Champions tiga kali berturut-turut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com