Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas Swiss, Tantangan Sebuah Konsistensi

Kompas.com - 14/05/2018, 12:30 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tim nasional Swiss lolos ke Piala Dunia Rusia 2018, setelah mengalahkan timnas Irlandia Utara pada babak play-off zona Eropa, November lalu.

Dengan hasil ini, Swiss tercatat sudah 10 kali berlaga di kompetisi sepak bola paling bergengsi ini. Dalam tiga edisi terakhir Piala Dunia, Swiss secara konsisten menjadi salah satu dari 32 tim yang berlaga.

Pada Piala Dunia 2014 lalu, Swiss besutan Ottmar Hitzfeld tersisih pada babak 16 besar setelah kalah tipis 0-1 dari Argentina. Seusai gugur, Ottmar Hitzfield menyatakan pensiun, dan posisinya digantikan Vladimir Petkovic hingga kini.  

Pada Piala Dunia kali ini, Swiss tergabung di Grup E bersama Brasil, Kosta Rika dan Serbia.

Skuad*:

Kiper: Yan Sommer (M’Gladbach), Marwin Hitz (Augsburg), Roman Burki (Borussia Dortmund)

Bek: Manuel Akanji (Borussia Dortmund),Fabian Schar (Deportivo La Coruna), Nico Elvedi (M’Gladbach), Leo Lacroix (Basel), Stephan Lichtsteiner (Juventus), Michael Lang (Basel),Ricardo Rodriguez (AC Milan)

Gelandang: Granit Xhaka (Arsenal), Valon Behrami (Udinese), Denis Zakaria (M’Gladbach), Remo Freuler (Atalanta), Steven Zuber, (Hoffenheim), Blerim Dzemaili (Bologna), Gelson Fernandes (Frankfurt), Edimilson Fernandes (West Ham United), Xherdan Shaqiri (Stoke City)

Penyerang: Haris Seferovic (Benfica), Admir Mehmedi (Wolfsburg), Breel Embolo (Schalke04), Mario Gavranovic (Dinamo Zagreb)

Keterangan: *) Menunggu skuad resmi untuk Piala Dunia. 

Jadwal pertandingan

  1. Brasil vs Swiss (18 Juni, Rostov-on-Don) 01.00 WIB
  2. Serbia vs Swiss (23 Juni, Kaliningrad) 01.00 WIB
  3. Swiss vs Kosta Rika (28 Juni, Nizhni Nocgorod) 01.00 WIB

Rekor penampilan di Piala Dunia

1930 - Tidak ikut 
1934 - Perempat final
1938 - Perempat final
1950 - Fase grup
1954 - Perempat final
1958 - Tidak lolos
1962 - Fase grup
1966 - Fase grup
1970 - 1990 - Tidak lolos
1994 -16 besar
1998 - Tidak lolos
2002 - Tidak lolos
2006 - 16 besar
2010 - Fase grup
2014 - 16 besar

Tahukah Anda

  • Saat ini Swiss duduk di peringkat keenam FIFA, mengungguli tim kuat Eropa lainnya seperti Italia, Belanda, dan Inggris.
  • Prsetasi terbaik timnas Swiss di Piala Dunia adalah bermain di babak perempat final, yakni pada tahun 1934,1938, dan 1954.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com