Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wasit Ini Mengenang Teror Usai Pimpin Laga Chelsea Vs Barcelona

Kompas.com - 20/02/2018, 15:00 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Chelsea akan bertemu Barcelona pada babak 16 besar Liga Champions 2017-2018. Pertandingan leg pertama akan berlangsung di Stamford Bridge, Selasa (19/2/2018) atau Rabu dini hari WIB.

Sebelum musim ini, Chelsea dan Barcelona pernah 12 kali bersua dalam ajang Liga Champions. Salah satu laga antara kedua tim yang paling dikenang adalah pada leg kedua babak semifinal Liga Champions musim 2008-2009.

Kala itu, Chelsea lebih diunggulkan karena bermain di markasnya sendiri, Stamford Bridge. Selain itu, anak asuhan Guus Hiddink itu berhasil menahan imbang Barcelona di Camp Nou dengan skor kaca mata.

(Baca Juga: Paul Scholes Putuskan Kembali dari Masa Pensiun gara-gara Paul Pogba)

Akan tetapi, pertandingan tersebut berlangsung dramatis dan menguras emosi bagi fans Chelsea. Wasit yang memimpin pertandingan itu, Tom Henning Ovrebo, tercatat empat kali melewatkan pelanggaran yang bisa berbuah penalti bagi Chelsea.

Akibatnya, Chelsea gagal meraih kemenangan. Bahkan pada injury time, Andres Iniesta berhasil mencuri gol pembuat skor 1-1 dan memastikan kelolosan Barca karena unggul gol tandang.

Akibat keputusan kontroversial itu, Ovrebo mengaku kerap mendapatkan teror hingga diancam akan dibunuh. Hal itu terjadi pada 2012, tiga tahun setelah dia memimpin laga Chelsea vs Barcelona.

"Saya pernah mendapatkan teror berupa surat ancaman, tetapi semuanya berakhir ke tempat sampah," kata Ovrebo seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports.

"Saya tak pernah memikirkan hal itu dengan serius meski kadang-kadang penasaran siapa pengirimnya," ucap pria asal Norwegia itu.

Ancaman pembunuhan bahkan juga dialamatkan kepada anggota keluarga Ovrebo.

"Saya pernah menerima email dari fans Chelsea yang berkata akan membunuh saya dan keluarga saya," katanya menambahkan. (Taufan Bara Mukti)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com