Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Minta Maaf, Marcel Sacramento Bakal Kembali ke Skuad Semen Padang

Kompas.com - 24/10/2017, 18:46 WIB
Rahmadhani

Penulis

PADANG, KOMPAS.com - Marcel Silva Sacramento bakal kembali ke skuad utama Semen Padang saat melawan Perseru Serui dalam lanjutan Liga 1 di Stadion H Agus Salim, Padang, Sabtu (28/10/2017). Permintaan maafnya berujung kesempatan bermain.

Sebelumnya, Marcel sempat bermasalah dengan tim pelatih. Ini membuat dia tersingkir dari tim utama ketika Semen Padang melawan Mitra Kukar dan Persija Jakarta.

"Dia sudah minta maaf kepada tim pelatih, manajemen dan pemain. Marcel menyesali perbuatannya,” ujar pelatih kepala Semen Padang, Syafrianto Rusli, Selasa (24/10/2017).

"Sebelumnya Marcel bermasalah dengan Delvi Adri. Jadi daripada membuat masalah dalam tim lebih baik dia tidak kami mainkan,” beber mantan pelatih futsal Sumbar ini.

Menurut Syafrianto, jika kondisi Marcel bagus, maka akan dimainkan sejak awal.

Hadirnya Marcel akan memberikan keuntungan tersendiri bagi Semen Padang dalam laga nanti.

"Dia merupakan pemain yang bagus dan mampu menarik perhatian lawan. Dengan kemampuan yang dimilikinya suatu keuntungan buat kami,” tutur Syafrianto.

Marcel merupakan pemain andalan Semen Padang di lini depan. Tahun lalu dia tampil gemilang dengan torehan 21 gol sehingga pemain 30 tahun itu menjadi salah satu striker yang menakutkan bagi tim lawan.

Namun pada tahun ini, pemain kelahiran Vera Cruz, Brasil, ini melempem. Hal itu terbukti dengan raihan gol Marcel yang baru berjumlah lima.

Kontribusi gol Marcel sangat diharapkan saat menghadapi Perseru. Sebab laga tersebut merupakan duel hidup-mati bagi Semen Padang untuk lolos dari degradasi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com