Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penggemar Celtic FC Terpilih Jadi Suporter Terbaik FIFA 2017

Kompas.com - 24/10/2017, 08:48 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Penggemar klub asal Skotlandia, Celtic FC, memenangi penghargaan Suporter Terbaik dalam acara The Best FIFA Football Awards 2017 di London, Inggris, Senin (23/10/2017) waktu setempat atau Selasa dini hari WIB.

Seperti pantauan BolaSport.com, suporter Celtic mengalahkan suporter Borussia Dortmund dan suporter FC Copenhagen.

Celtic adalah klub Inggris Raya pertama yang meraih Piala Champions (Liga Champions), yakni pada 1966-1967 dan kini penggemar mereka menjadi yang terdepan dalam kategori FIFA Fan Award.

Baca juga: Selamatkan Nyawa 4 Pemain, Kone Raih FIFA Fair Play Award 2017

FIFA The Best Football Awards 2017 diselenggarakan di The London Palladium, Senin (23/10/2017) atau Selasa dini hari WIB.

Sejumlah penghargaan diberikan FIFA kepada sejumlah pelaku penting di dalam dan luar lapangan hijau.

Sebagai induk organisasi sepak bola di dunia sekaligus penyelenggara, FIFA memberikan penghargaan kepada para pelaku terbaik di olahraga tersebut.

Ada sembilan kategori penghargaan yang diberikan FIFA pada malam tersebut, yaitu Pemain Terbaik, Pemain Putri Terbaik, Pelatih Terbaik, Pelatih Putri Terbaik, Kiper Terbaik, Gol Terbaik (Puskas Award), Fan Terbaik, Fair Play Award, dan FIFPro World XI. (Septian Tambunan)

Baca juga: Distribusi Gelar dan Pemenang FIFA The Best Football Awards 2017

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com