Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ibunda Pogba Bersaudara Tak Ingin Kedua Anaknya Kalah

Kompas.com - 15/12/2016, 11:13 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber AFP

MANCHESTER, KOMPAS.com - Laga babak 32 besar Liga Europa antara Manchester United dan Saint-Etienne bakal mempertemukan Pogba bersaudara, yakni Paul dan Florentin.

Paul bakal lebih dulu menjamu kakaknya, Florentin, dalam partai pertama di Stadion Old Trafford, 16 Februari 2017.

Tujuh hari berselang, giliran Saint-Etienne yang akan menjamu para pemain Setan Merah di Stade Geoffroy-Guichard.

Sang ibu, Yeo Moriba, berharap kedua anaknya tidak menderita kekalahan. Ia ingin Paul dan Florentin hanya bermain imbang.


"Saya ingin hasil dua kali imbang untuk anak-anak saya. Saya tidak ingin salah satunya kalah. Namun, saya tahu, pasti harus ada yang tersingkir," ujar Moriba kepada AFP, Rabu (14/12/2016).

"Saya akan menyaksikan kedua laga pada 16 Februari di Manchester, dan 22 Februari di Saint-Etienne. Kedua anak saya merasa senang bisa saling berjumpa di lapangan. Mereka berjanji akan bertukar kaus," tuturnya.

Paul merupakan anak termuda. Adapun Florentin memiliki saudara kembar, Mathias, yang juga merupakan pemain sepak bola di Sparta Rotterdam.

Menjelang pertemuan dengan kakaknya, Paul pun mengungkapkan antusiasmenya dengan mengunggah sebuah video di Instagram miliknya.

 

A suivre... Coming soon... @manchesterunited @florentinpogbaofficial @mathiaspogbaofficial #pogderby #pogbance

Video kiriman Paul Labile Pogba (@paulpogba) pada Des 12, 2016 pada 2:38 PST

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com