Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dihajar Persib 6-2, Ini Kata Pelatih Perseru

Kompas.com - 01/12/2016, 05:45 WIB
Dendi Ramdhani

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Pelatih Perseru Serui Hanafi menilai, absennya lima pemain inti membuat skema permainan tak berjalan sesuai rencana. Hal itulah yang menjadi penyebab utama timnya kalah dari tuan rumah Persib Bandung, Rabu (30/11/2016) malam.

Dalam laga pekan ke-31 Kompetisi Sepak Bola Torabika (TSC) 2016 itu, Perseru dibantai tuan rumah Persib 6-2 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Perseru memang dalam kondisi pincang dalam lawatan ini. Lima pilar utama, yakni Arthur Bonai, Franklin Rumbiak, Ronald Meosido dan Irfan Yunus Mofu terpaksa absen dengan beragam alasan. Hanafi menyebut, dua gol pada babak pertama tercipta akibat buruknya organisasi pertahan timnya.

"Pada babak kedua kami mencoba cetak gol 3-2, itu sebetulnya kami pertahankan. Cuma karena mungkin ada faktor pemain kami ada lima yang absen ternyata betul betul ada kelemahan, sangat-sangat lemah sekali dan Persib tampil bagus," kata Hanafi seperti dikutip situs resmi Persib.

Selain itu, Hanafi juga beralasan fisik para pemainnya cukup kelelahan setelah menempuh perjalanan jauh dengan kondisi jadwal yang padat.

"Tadi itu gol-golnya ada faktor kelelahan, mungkin sudah mulai drop. Jadi mungkin faktornya itu, kurang sigap. Mungkin lelah juga mempengaruhi sekali," ucapnya.

Hasil itu memperpanjang catatan minor Perseru saat berlaga di luar kandang. Sebelumnya, Perseru juga dihajar 1-6 oleh PBFC, pekan lalu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com