Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Bale Mainkan Hoki dan Rugbi"

Kompas.com - 02/07/2016, 21:34 WIB

KOMPAS.com - Bakat olahraga Gareth Bale sudah terlihat sejak bangku sekolah. Guru olahraga Bale bercerita bahwa muridnya itu melahap mengikuti sejumlah cabang olahraga saat masih bersekolah.

Bale tengah menjadi perbincangan pada Piala Eropa 2016. Dia mengangkat performa tim nasional Wales hingga bisa melangkah ke semifinal pada debutnya.

"Bale selalu menjadi olahragawan yang sangat luar biasa," kata Gywn Morris, guru olahraga Bale saat bersekolah, kepada BBC, Sabtu (2/7/2016).

"Saat di sekolah, dia tidak hanya aktif di sepak bola, melainkan juga mengikuti rugbi, hoki, atletik, dan lintas alam," tuturnya lagi.

Selain punya minat besar pada dunia olahraga, Bale juga sudah menunjukkan bakat kepemimpinan.

"Bale suka mengajak orang lain ikut serta. Dia menjadi panutan bagi remaja putra dan putri di Wales," ucap Morris. 

Pujian juga diucapkan Ryan Giggs. Legenda tim nasional Wales itu mengatakan Bale merupakan satu dari sedikit pemain cepat yang terlahir di dunia. 

"Saat ini, tak ada satu pun yang bisa menghentikan dia," kata mantan pemain Manchester United itu. 

Bale dkk melangkah ke semifinal. Wales menjadi tim debutan kedua yang bisa melaju sejauh itu seperti halnya Swedia pada 1992.

The Dragons, julukan timnas Wales, akan berhadapan dengan Portugal pada semifinal yang akan dilangsungkan di Parc Olympique Lyonnais pada Rabu (6/7/2016) malam atau Kamis dini hari WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Internasional
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Timnas Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas Indonesia
Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com