Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Kandidat Pengganti De Bruyne

Kompas.com - 30/01/2016, 22:01 WIB
Ferril Dennys

Penulis


MANCHESTER, KOMPAS.com -
Manchester City harus menelan pil pahit karena tak bisa diperkuat salah satu pemain andalannya, Kevin De Bruyne.

Gelandang asal Belgia tersebut absen selama 10 pekan setelah mengalami cedera pada pertandingan semifinal kedua Piala Liga Inggris atau Capital One melawan Everton di Stadion Etihad, Rabu (27/1/2016).

Cederanya De Bruyne tentu sebuah kehilangan besar bagi The Citizens mengingat ia telah mencetak 12 gol dan 12 assits sepanjang musim ini. Meski begitu, Manuel Pellegrini tetap santai. Manajer asal Cile tersebut tak berencana membeli pemain baru sebagai pengganti De Bruyne.

Lalu siapakah yang pemain yang layak mengisi tempat De Bruyne? Berikut 4 kandidat di antaranya:

Raheem Sterling

Sterling telah membuktikan kualitasnya dengan mencetak hat-trick pertama saat City melawan Bournemouth. Dengan absennya De Bruyne, Sterling bisa memberikan lebih banyak gol dan assist untuk The Citizens.

David Silva

Kehadiran De Bruyne sempat menjadi ancaman bagi Silva yang merupakan raja assist bagi City. Selain itu, gelandang asal Spanyol tersebut sempat absen dua bulan saat tampil pada laga internasional. Seandainya Silva kembali ke bentuk permainan terbaiknya, ia layak mengisi slot yang ditinggalkan De Bruyne.

Kelechi Iheanacho

Pemain muda asal Nigeria tersebut banyak mendapatkan kesempatan bermain pada musim ini. Iheanacho lebih banyak dimainkan sebagai gelandang serang. Karena itu, Iheanacho bisa menunjukkan kualitasnya saat bermain di belakang Sergio Aguero.

Jesus Navas

Navas telah menemukan kembali ketajamannya. Golnya ke gawang Everton mengakhiri paceklik gol dan dia pastinya akan mendapatkan kesempatan bermain lebih banyak dengan absennya De Bruyne.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com