Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cahill Bicara Kehebatan Falcao

Kompas.com - 22/07/2015, 20:10 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber GOAL
NEW JERSEY, KOMPAS.com - Bek Garry Cahill memuji keberhasilan Chelsea merekrut Radamel Falcao sebagai pemain pinjaman dari AS Monaco. Cahill pun mengaku yakin Falcao masih memiliki kemampuan mumpuni yang sangat berguna meningkatkan kualitas serangan Chelsea.

Beberapa waktu lalu, Manajer Chelsea, Jose Mourinho, mengungkapkan bahwa dirinya sempat berdiskusi dengan Cahill dan John Terry, sebelum merekrut Falcao. Menurut Mourinho, Falcao cukup menyulitkan timnya saat Chelsea bertemu Manchester United pada April lalu.

Falcao sempat membela MU pada musim lalu. Sayang, Setan Merah tidak mempermanenkan pemain Kolombia itu karena penampilannya dianggap mengecewakan.  

"Aku hanya ingat bahwa dia tidak bisa dihentikan. Dia selalu menekan Anda dari kiri ke kanan, mengancam, dan penetrasi ke pertahanan lawan," ungkap Cahill.

"Bahkan, saat dia tidak mendapatkan banyak bola, dia banyak melakukan pergerakkan tanpa bola dan dia bergerak di sekitarku setiap dua menit," sambungnya.

Cahill yakin Falcao bisa membungkam penilaian sejumlah kalangan yang meragukan kemampuannya.

"Aku yakin dia ingin membuktikan banyak hal. Saat Anda bersemangat dan ingin membuktikan kepada semua orang, biasanya Anda akan bangkit. Aku berharap dia akan melakukannya untuk kami," bebernya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com