Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perez Ungkap Alasan Madrid Biarkan Casillas Pergi

Kompas.com - 15/07/2015, 06:02 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber Marca,AS

MADRID, KOMPAS.com - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, kembali memberikan klarifikasi terkait kepergian Iker Casillas. Menurut dia, Casillas hengkang karena merasa kesal dengan situasi internal di Madrid.

Perez sempat menemui Presiden Ramon Mendoza (kelompok suporter Madrid), Efiginio Albadalejo, saat acara pelepasan Casillas di Santiago Bernabeu, Senin (13/7/2015). Dalam kesempatan tersebut, Albadalejo menanyakan alasan di balik Casillas ke FC Porto.

Albadalejo mengatakan, "Apakah Anda memberikan instruksi dalam kasus ini (melepas Casillas ke Porto?"

Perez pun langsung menjawab, "Tidak-tidak. Saya sudah bicara dengan Iker dan memahami keinginannya untuk pergi karena ia merasa kesal dengan situasi di sini. Apalagi, kami sudah menyingkirkan orang-orang yang mengganggunya."

Pertanyaan Albadalejo tak lepas dari kabar miring terkait sosok Perez. Perez dituduh telah berkonsolidasi dengan para jurnalis untuk membentuk opini ketidaknyamanan Casillas di Madrid. Hal tersebut pun sempat terlontar dari mulut Jose Luis Casillas, ayah Casillas. [Baca: Sang Ibu Tak Rela Casillas Main di Porto]

Namun, Perez langsung menampik tuduhan tersebut. Saat menggelar konferensi pers di Bernabeu, Senin pagi waktu setempat, Perez mengaku lebih suka jika Casillas pensiun dengan seragam Los Blancos.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Timnas Indonesia
Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Irak Vs Indonesia: Saat STY Masih Terbayang Kekalahan di Semifinal…

Timnas Indonesia
Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Dortmund Vs PSG di Liga Champions

Liga Champions
Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Rekap Hasil Uber Cup 2024, Indonesia Jadi Tim Peringkat 2 Terbaik

Badminton
Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Jakarta Running Festival 2024 Diharapkan Jadi Simbol Persatuan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com