Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gigitan Suarez Jadi Inspirasi Penulisan Buku tentang Vampir

Kompas.com - 08/07/2015, 09:16 WIB
KOMPAS.com - Aksi kontroversi Luis Suarez yang gemar menggigit pemain lawan memberikan inspirasi kepada penulis Peter Barron dalam membuat buku anak-anak tentang vampir. Dalam seri terakhir Monstrous Morals, Barron memunculkan striker Barcelona itu sebagai karakternya.

"Ketika saya sedang menulis buku itu Luis Suarez sedang dalam masalah lagi karena menggigit lawan," ujar Barron. "Jadi ketika saya merasa membutuhkan tokoh monster, ia sepertinya cocok," tambah Barron.

Buku berjudul Daydreaming Daisy McCloud itu mengambil latar di sekolah monster. Suarez pun muncul sebagai sosok pesepak bola vampire bernama Luis, lengkap dengan gigi taring.

Suarez pertama kali menjadi bahan pembicaraan pada 2010 ketika masih berkostum Ajax Amsterdam karena menggigit pemain lawan. Tiga tahun berselang setelah pindah ke Liverpool di pentas Premier League, Suarez kembali melakukan hal serupa karena menggigit bek Chelsea, Branislav Ivanovic.

Terakhir, Suarez menggigit pundak bek timnas Italia, Giorgio Chiellini, saat membela Uruguay di putaran final Piala Dunia 2014. Akibat ulahnya yang tidak terpuji itu, Suarez dihukum tak boleh bermain dalam sembilan pertandingan internasional dan empat bulan absen dari sepak bola.

Meskipun demikian, Barron berharap Suarez tak menganggap negatif soal karakter tersebut. "Saya hanya berharap dia melihat sisi lucunya dan dia tidak kembali untuk menggigitku," ujar Barron.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com