Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemain Ini Jago Cetak Gol dari Tengah Lapangan

Kompas.com - 05/04/2015, 01:10 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

KOMPAS.com - Gelandang Stoke City, Charlie Adam, mencetak gol dari tengah lapangan saat timnya berhadapan dengan Chelsea di Stadion Stamford Bridge, London, Sabtu (4/4/2015).

Beberapa pemain pernah mencetak gol dengan cara seperti yang dilakukan Adam. Sebut saja David Beckham, Wayne Rooney, Xabi Alonso, Inigo Martinez, ataupun Miralem Pjanic.

Namun, para pemain tersebut tidak pernah mencetak gol dari tengah lapangan sebanyak tiga kali dalam kurun waktu dua tahun, seperti yang dilakukan Roger Garcia. Pemain yang sudah pensiun sejak 2007 itu pernah melakukannya saat membela Espanyol (dua gol) dan Villarreal (satu gol).

Pada Oktober 2002, Roger sukses mencetak gol ke Gawang Recreativo Huelva dari daerahnya sendiri.

Enam bulan kemudian, gawang Rayo Vallecano yang menjadi korban gol jarak jauh Roger.

Terakhir, saat berganti klub ke Villarreal, Roger kembali menunjukkan kepiawaiannya. Kali ini, kiper Galatasaray, Farid Mondragon, tak sanggap menahan sepakan dari tengah lapangan Roger yang akhirnya mengoyak jala Galatasaray pada ajang Piala UEFA 2003-04.

Mengenai keahliannya itu, Roger hanya berkata, "Anda harus melihat posisi kiper, target gawang, memastikan kekuatan tendangan, dan berharap beruntungan. Anda pun harus berdoa (agar gol), karena Anda bisa dibilang bodoh oleh orang-orang (jika tidak gol)," kata Roger.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

Shin Tae-yong Optimistis Indonesia Tumbangkan Irak

Timnas Indonesia
AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com