Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Masa Depan Falcao di MU Mulai Meragukan

Kompas.com - 14/01/2015, 09:01 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Agen Radamel Falcao, Jorge Mendes, mulai ragu dengan masa depan kliennya di Manchester United. Menurut Mendes, Falcao belum tentu bisa dipermanenkan The Red Devils pada musim depan.

Falcao didatangkan Manchester United dari AS Monaco pada Agustus 2014 dengan status pemain pinjaman. Manchester United memiliki klausul pembelian Falcao pada akhir musim dengan transfer 43,5 juta pounds.

Akan tetapi, Falcao kesulitan menemukan bentuk permainan terbaik. Pada awal musim, Falcao lebih banyak berkutat dengan cedera. Hingga kini, Falcao baru mencetak tiga gol dalam 11 penampilan bersama Manchester United.

"Falcao pemain yang luar biasa. Saya pikir ini hal yang sangat sulit bagi para pendukung Manchester United. Mereka punya pemain hebat, bahkan salah satu yang terbaik di dunia. Falcao mampu bermain selama 90 menit dalam setiap pertandingan," ujar Mendes kepada Sky Sports.

"Tetapi, kami tidak tahu apa yang terjadi (dengan masa depannya). Yang kami tahu, Falcao akan tetapi bermain untuk klub besar, baik di Manchester United ataupun klub lain."

"Saya bisa 100 persen memastikan hal tersebut. Anda mengerti bagaimana sepak bola. Kami hanya tinggal menunggu waktu dan melihat apa yang akan terjadi nanti," lanjut Mendes yang juga menjadi agen Cristano Ronaldo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Brasil untuk Copa America 2024: Tanpa Neymar, Ada Paqueta

Daftar Skuad Brasil untuk Copa America 2024: Tanpa Neymar, Ada Paqueta

Internasional
Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Sports
Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com