Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video: 10 Kandidat Gol Terbaik Dunia

Kompas.com - 13/11/2014, 13:02 WIB
Ferril Dennys

Penulis

ZURICH, KOMPAS.com  FIFA dan France Football pada Rabu (12/11/2014) telah merilis 10 nomine peraih FIFA Puskas Award 2014, penghargaan untuk gol terbaik dunia.

Para pembaca FIFA.com dan francefootball.fr bisa memilih salah satu dari 10 gol terbaik tahun ini, mulai hari ini sampai 1 Desember 2014. Tiga gol yang paling banyak dipilih akan masuk ke babak akhir.

Setelah pengumuman tiga nomine gol terbaik, para pengguna FIFA.com dan FranceFootball.fr kembali bisa menentukan pilihannya. Gol yang paling banyak dipilih akan menjadi pemenang dan diumumkan dalam acara FIFA Ballon d'Or 2014 yang akan berlangsung di Zurich, 12 Januari 2015.

Berikut nomine FIFA Puskas Award 2014:

1. Tim Cahill (Australia) – 18 Juni 2014, Australia Vs Belanda, Piala Dunia 2014


2. Diego Costa (Atletico Madrid) – 23 November 2013, Atlético Madrid Vs Getafe, Primera División

3. Marco Fabian – 15 Februari 2014, Cruz Azul Vs Puebla, 1a División 2014 Clausura (Meksiko)

4. Zlatan Ibrahimovic (Paris Saint-Germain) – 19 Oktober 2013, PSG Vs SC Bastia, Ligue 1

5-Pajtim Kasami – 21 Oktober 2013, Crystal Palace Vs Fulham, Premier League


6. Stephanie Roche -20 Oktober 2013, Peamount United Vs Wexford Youths, BEWNL


7. James Rodriguez – 28 Juni 2014 – Kolombia Vs Uruguay, Piala Dunia 2014


8. Camilo Sanvezzo – 6 Oktober 2013 – Vancouver Whitecaps Vs Portland Timbers, MLS


9. Hisato Sato – 8 Maret 2014 – Sanfrecce Hiroshima Vs Kawasaki Frontale, J.League


10. Robin van Persie – 13 Juni 2014 – Spanyol Vs Belanda, Piala Dunia 2014

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com