Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

FIFA Tak Menghukum PSSI

Kompas.com - 14/12/2012, 15:21 WIB

TOKYO, KOMPAS.comFederasi Asosiasi Sepak Bola Internasional (FIFA) tidak memberi hukuman kepada PSSI dalam rapat Executive Committee (Exco) FIFA di Tokyo, Jepang, Jumat (14/12/2012).

FIFA memutuskan untuk memberi kesempatan PSSI menyelesaikan permasalahan sepak bola dengan menyerahkan penyelesaian dualisme induk sepak bola Indonesia kepada Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC).

Ketua Umum PSSI Djohar Arifin yang menghadiri rapat tersebut mengatakan, FIFA menghargai semua upaya PSSI untuk menyelesaikan dualisme induk sepak bola nasional.

Rapat tersebut memutuskan tiga hal penting, yakni:

1. Menyerahkan penyelesaian dualisme induk sepak bola Indonesia kepada Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC).
2. Exco FIFA akan menggelar rapat lagi pada 13 Februari 2013.
3. Memberikan deadline (batas waktu) kepada PSSI untuk menyelesaikan dualisme induk sepak bola Indonesia pada 30 Maret 2013.

Tanggal 30 Maret 2013 adalah juga tanggal rapat Exco FIFA.

Induk sepak bola Indonesia menghadapi dualisme, yakni antara PSSI dan KPSI. Masing-masing menggelar kompetisi dan memiliki organisasi. Sebelumnya, FIFA telah memberi batas waktu kepada PSSI untuk menyelesaikan masalah tersebut, tetapi gagal. Baik PSSI maupun KPSI masih bertahan.

Atas dualisme tersebut, pemerintah pun menunggu keputusan FIFA, termasuk kemungkinan sanksi. Dalam rapat Tokyo, FIFA hanya mengundang PSSI. Belum diperoleh penjelasan rinci mengenai hasil-hasil rapat tersebut. (Richard Susilo)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

    Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

    Liga Lain
    MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

    MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

    Liga Indonesia
    Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

    Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

    Liga Indonesia
    Link Live Streaming Persib Bandung Vs Madura United, Kickoff 19.00 WIB

    Link Live Streaming Persib Bandung Vs Madura United, Kickoff 19.00 WIB

    Liga Indonesia
    Persib Vs Madura United: Kans Ukir Sejarah, Rakhmad Hanya Ingin Mengabdi

    Persib Vs Madura United: Kans Ukir Sejarah, Rakhmad Hanya Ingin Mengabdi

    Liga Indonesia
    Hasil Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Runner-up Usai Dibekuk Wakil Tuan Rumah

    Hasil Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Runner-up Usai Dibekuk Wakil Tuan Rumah

    Badminton
    Bersiap Singapore Open 2024, Jonatan Christie Waspada Pergerakan Lawan

    Bersiap Singapore Open 2024, Jonatan Christie Waspada Pergerakan Lawan

    Badminton
    Siaran Langsung dan Live Streaming Persib Vs Madura United di Final Liga 1

    Siaran Langsung dan Live Streaming Persib Vs Madura United di Final Liga 1

    Liga Indonesia
    Man United Juara Piala FA, Guardiola Sebut Lisandro Martinez Terbaik di Dunia

    Man United Juara Piala FA, Guardiola Sebut Lisandro Martinez Terbaik di Dunia

    Liga Inggris
    Persib Vs Madura United: Laskar Sape Kerrab Siap Main Terbuka, Hibur Penonton

    Persib Vs Madura United: Laskar Sape Kerrab Siap Main Terbuka, Hibur Penonton

    Liga Indonesia
    Fokus Jadi Kunci Malik Risaldi Bawa Madura United ke Final Vs Persib

    Fokus Jadi Kunci Malik Risaldi Bawa Madura United ke Final Vs Persib

    Liga Indonesia
    Daftar Posisi Start MotoGP Catalunya 2024, Aleix Espargaro Start Pertama

    Daftar Posisi Start MotoGP Catalunya 2024, Aleix Espargaro Start Pertama

    Motogp
    Persib Vs Madura United, Kesiapan Mental Pemain Laskar Sape Kerrab Hadapi Tekanan

    Persib Vs Madura United, Kesiapan Mental Pemain Laskar Sape Kerrab Hadapi Tekanan

    Liga Indonesia
    Head to Head Persib Vs Madura United, Sape Kerrab Tak Terkalahkan di Bandung

    Head to Head Persib Vs Madura United, Sape Kerrab Tak Terkalahkan di Bandung

    Liga Indonesia
    Guardiola Minta Man United Putuskan Masa Depan Ten Hag

    Guardiola Minta Man United Putuskan Masa Depan Ten Hag

    Liga Inggris
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com