Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yuk, Bahas Laga Belanda Vs Portugal dengan Justin Lhaksana

Kompas.com - 15/06/2012, 21:12 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Belanda akan melakoni duel hidup dan mati melawan Portugal, Senin (18/6/2012) dinihari WIB. Namun, untuk masuk perempat final tim besutan Bert van Marwijk tersebut butuh lebih dari sekadar kemenangan.

Buntut dari dua kekalahan dari Denmark (0-1) dan Jerman (1-2), "Der Oranje" terkunci di dasar klasemen dengan poin nol. Sementara Portugal yang mengoleksi tiga poin berada di peringkat kedua. Dengan begitu, Belanda hanya bisa meraih tiket perempat final jika menang setidaknya 2-0 atas Portugal dan Denmark kalah dari Jerman pada laga lain. Sama halnya dengan Belanda, Portugal juga butuh lebih dari sekadar kemenangan untuk masuk perempat final.

Jika mengacu laga perdana dan kedua, Portugal boleh cukup puas dengan kualitas serangan. Namun, Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan memiliki pekerjaan rumah membenahi pertahanan. Sementara dua kekalahan Belanda membuktikan kurang solidnya di semua lini sehingga perlu melakukan perubahan signifikan.  

Laga pamungkas di Grup B nanti memang sulit bagi Robin van Persie dan kawan-kawan. Belanda harus berjuang mati-mati keluar dari grup mereka. Laga melawan Portugal sulit bagi Belanda. Dalam tuntutan harus menang, mereka belum punya strategi matang seperti yang tampak pada dua pertandingan terakhir.  

Bagi Portugal, kekalahan belum tentu akan membuat mereka tersingkir dan kemanangan juga belum tentu membuat mereka lolos.

Nah, bagaimana peluang kedua tim pada pertandingan nanti? Pembaca bisa membahasnya dengan pengamat sepak bola Justinus "Justin" Lhaksana. Caranya, pembaca tinggal mengirimkan pertanyaan yang dilengkapi data diri --nama dan nomor kontak yang dapat dihubungi-- melalui email ke bola@kompas.com, sampai Sabtu (16/2/2012) pukul 23.59 WIB. Hasil tanya jawab akan ditayangkan di kanal bola Kompas.com pada Minggu (17/6/2012) petang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

    Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

    Badminton
    Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

    Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

    Liga Inggris
    Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

    Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

    Timnas Indonesia
    3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

    3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

    Timnas Indonesia
    Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

    Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

    Timnas Indonesia
    Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

    Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

    Motogp
    Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

    Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

    Liga Inggris
    Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

    Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

    Timnas Indonesia
    Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

    Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

    Badminton
    Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

    Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

    Timnas Indonesia
    Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

    Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

    Liga Inggris
    Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

    Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

    Motogp
    Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

    Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

    Badminton
    Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

    Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

    Timnas Indonesia
    Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

    Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

    Liga Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com