Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kuyt Ingin Terus Menang

Kompas.com - 08/03/2011, 01:18 WIB

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Striker Liverpool, Dirk Kuyt, berharap timnya mampu terus meraih kemenangan di laga-laga selanjutnya. Kuyt meminta rekan-rekannya untuk tetap tampil konsisten demi menjaga asa mereka tampil di kancah Eropa musim depan.

"Kami ingin memenangkan setiap pertandingan. Kami ingin terus melaju," kata striker asal Belanda ini.

"Tujuan kami adalah konsistensi. Kami menunjukkan bahwa kami bisa berkompetisi dengan penampilan terbaik, tapi hanya dengan itu tak cukup untuk memenangkan sesuatu," sambungnya.

Konsistensi memang jadi musuh utama Liverpool. Sebelum mengalahkan MU, Liverpool mengalami dua hasil seri (lawan Everton dan Wigan Athletic) dan kalah 1-3 dari West Ham United. Mereka juga kerap kesulitan kala menghadapi tim kecil seperti Blackpool dan Wolverhampton.

"Kami telah mengalahkan MU, kami telah mengalahkan Chelsea (dua kali) tapi kami juga ingin mengalahkan tim lain. Anda butuh menang dengan segala respek, melawan West Ham, Wolves, dan Blackpool," ujarnya.

"Semua orang bekerja sangat keras setiap hari untuk terus maju dan mari berharap kami bisa menunjukkan kekalahan di West Ham pekan lalu adalah sebuah kesalahan. Akan ada motivasi untuk pertandingan selanjutnya," tambahnya.

Di laga selanjutnya, Liverpool akan bertandang ke Stadium of Ligt yang merupakan kandang Sunderland, Minggu (20/3/2011). (SKY)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com