Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSSI Harus Dibekukan!

Kompas.com - 28/02/2011, 15:15 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — Gerakan Revolusi PSSI Jakarta Raya menuntut pemerintah untuk segera membekukan PSSI. Menurut mereka, tindakan ini harus dilakukan guna menyelamatkan PSSI dari Nurdin Halid dan kroni-kroninya.

Hal ini diserukan 300 anggota Gerakan PSSI Revolusi Jakarta Raya saat melakukan unjuk rasa di depan Kantor PSSI, Senin (28/2/2011). "Ini adalah aksi keempat kami sejak Rabu lalu. Kami menuntut PSSI segera dibekukan. Kami tidak akan berhenti sampai tuntutan kami dikabulkan," kata Dani, koordinator lapangan Gerakan PSSI Revolusi Jakarta Raya.

"Banding dua calon ditolak, kemudian dua calon yang lolos verifikasi juga ditolak. Ini artinya, PSSI lebih baik dibekukan. Kami mendesak Menpora sebagai perpanjangan tangan dari pemerintah untuk membuat tim independen yang netral untuk mengambil alih PSSI. Tim ini bisa dari pengamat sepak bola, mantan pemain, dan juga pengurus PSSI sekarang yang masih netral," tuntas Dani.

Berikut 3 tuntutan Gerakan PSSI Revolusi Jakarta Raya: 1. Menolak kehadiran kembali Nurdin Halid dan kroni-kroninya di wajah persepakbolaan Indonesia karena akan memperburuk sepak bola Indonesia.

2. Mendesak pemerintah untuk mengambil alih PSSI, bukan intervensi, tetapi untuk menyelamatkan PSSI.

3. Menuntut pemerintah untuk membekukan PSSI sekarang juga.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

    Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

    Timnas Indonesia
    Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

    Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

    Liga Indonesia
    Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

    Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

    Liga Spanyol
    Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

    Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

    Liga Spanyol
    Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

    Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

    Liga Inggris
    Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

    Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

    Liga Italia
    STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

    STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

    Liga Indonesia
    Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

    Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

    Liga Indonesia
    Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

    Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

    Liga Spanyol
    STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

    STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

    Timnas Indonesia
    Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

    Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

    Badminton
    Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

    Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

    Liga Indonesia
    Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

    Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

    Liga Inggris
    Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

    Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

    Liga Inggris
    VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

    VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

    Liga Indonesia
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com