Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rush: Gerrard Legenda Liverpool Selanjutnya

Kompas.com - 07/11/2010, 22:26 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Legenda Liverpool, Ian Rush, menilai Steven Gerrad akan menjadi legenda "The Reds" selanjutnya. Gerrard, menurutnya, memiliki loyalitas yang tinggi bagi "The Anfield Gank".

Gerrard kerap menjadi incaran klub-klub raksasa Eropa. Musim lalu, gelandang berusia 30 tahun itu menjadi incaran Real Madrid. Bahkan, baru-baru ini pelatih Chelsea, Carlo Ancelotti, menggoda Gerrard untuk berlabuh di Stamford Bridge.

Mantan pelatih AC Milan itu mengaku terpesona dengan talenta yang dimiliki Gerrard. Meski begitu, sulit rasanya bagi Ancelotti dan pelatih-pelatih lainnya membujuk kapten Liverpool itu hijrah dari Anfield. Sebab, Liverpool-lah yang membesarkan namanya. Menimba ilmu selama sepuluh tahun di akademi Liverpool, Gerrard berubah menjadi gelandang terbaik di dunia.

Keberhasilan "The Anfield Gank" meraih berbagai trofi bergengsi seperti Liga Champions (2004-05) dan Piala Super (2001-02) tak lepas dari andil Gerrard. Karena itu, Ian Rush yakin Gerrad akan bertahan dan akan menjadi legenda.

"Dua atau tiga tahun lalu, dia menjadi incaran klub-klub raksasa Eropa. Namun, dia memilih bertahan. Saya yakin Gerrard akan menjadi legenda Liverpool selanjutnya," jelas Ian Rush pada acara jumpa pers Liverpool FC Academy Roadshow, Minggu (7/11/2010).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com