Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

El Loco Ungkap Masalah Utama Sepak Bola Indonesia

Kompas.com - 04/07/2017, 06:43 WIB
Ferril Dennys

Penulis

CIBINONG, KOMPAS.com - Penyerang Arema FC, Cristian Gonzales, mengungkapkan masalah utama sepak bola Indonesia. Hal tersebut disampaikan pemain berjulukan El Loco tersebut seusai Arema ditahan PS TNI dengan skor imbang tanpa gol pada pertandingan Liga 1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Senin (3/7/2017).

Gonzales menyebut kualitas wasit menjadi permasalahan utama sepak bola Indonesia. Hal tersebut mengacu kinerja wasit asal Bantul, Ikhsan Prasetya Jati, saat memimpin laga.

"Saya sekarang emosi. Pemain muda, senior, dan suporter bukan masalah sepak bola Indonesia. Yang menjadi masalah adalah wasit," kata Gonzales.

Gonzales mengklaim Ikhsan melakukan 10 kali kesalahan pada pertandingan tersebut. Salah satu kesalahan Ikhsan, menurut pemain naturalisasi asal Uruguay tersebut, adalah menganulir gol Arthur Cunha pada babak pertama.

"Saya mengerti mereka manusia biasa. Tapi satu pertandingan, mereka gak bisa 10 kali salah. Wasit sendiri yang bisa membuat pemain dan suporter emosi. Saya offside terus. Arthur tadi bikin gol. Bukan offside," tuturnya.

Pemain yang sudah berkarier selama 14 tahun di Indonesia tersebut menilai kualitas wasit terus menurun.

"Kalau bicara jujur, saya punya banyak teman wasit. Wasit kurang. Wasit tidak bisa lari. Dia keram tadi," tegasnya.

Dengan hasil imbang ini, Arema dan PS TNI sama-sama mengemas 19 poin dan untuk sementara menempati posisi kelima dan keenam

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com