Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar Del Bosque soal Perselisihan Mourinho dan Conte

Kompas.com - 27/10/2016, 06:08 WIB

MADRID, KOMPAS.com - Mantan pelatih Spanyol dan Real Madrid, Vicente del Bosque, angkat bicara tentang perselisihan manajer Manchester United, Jose Mourinho, dan juru taktik Chelsea, Antonio Conte, selepas pertemuan kedua tim di Stamford Bridge, Minggu (22/10/2016).

Mourinho memprotes gestur Conte yang menurutnya berlebihan usai laga yang dimenangi Chelsea 4-0 tersebut.

Conte sudah mengklarifikasi bahwa dia tidak bermaksud mempermalukan Mourinho dan Manchester United, tetapi hanya ingin merayakan kemenangan timnya.

Baca Juga

Dituding Hina Mourinho, Conte Dibela Pedro

Apa yang Dibisikkan Mourinho kepada Conte?

Conte Tegaskan Selalu Menghormati Lawan

Del Bosque merasa kekesalan Mourinho tidak berlebihan.

"Saya rasa Mourinho tidak salah. Terkadang seorang pelatih harus bisa menahan diri saat merayakan kemenangan," kata sosok yang membawa Spanyol menjuarai Piala Dunia 2010 dan Piala Eropa 2012 itu.

Dia berkaca pada pengalamannya saat Spanyol tersingkir pada Piala Eropa 2016. La Furia Roja, julukan Spanyol, kalah 0-2 dari Italia pada babak perdelapan final. Ketika itu, Italia juga dilatih oleh Conte.

"Saya juga sedih dan sakit saat melihat Italia merayakan kemenangan mereka atas kami. Tidak berarti pelatih harus selalu bersikap kaku, tetapi sebaiknya perayaan dilakukan dengan moderat," kata Del Bosque. (Lariza Oky Adisty)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Al Nassr Vs Al Wahda: Ronaldo Catat 66 Hattrick, Faris Najd Pesta Gol

Al Nassr Vs Al Wahda: Ronaldo Catat 66 Hattrick, Faris Najd Pesta Gol

Liga Lain
Jadwal Siaran Langsung Final Thomas dan Uber Cup 2024, Kans Indonesia Kawinkan Gelar

Jadwal Siaran Langsung Final Thomas dan Uber Cup 2024, Kans Indonesia Kawinkan Gelar

Badminton
Jumlah Gelar Liga Spanyol Real Madrid Sepanjang Sejarah

Jumlah Gelar Liga Spanyol Real Madrid Sepanjang Sejarah

Liga Spanyol
Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com