Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

FA Bakal Hukum Diego Costa dan Gabriel Paulista

Kompas.com - 22/09/2015, 00:23 WIB
Anju Christian

Penulis

Sumber FA

LONDON, KOMPAS.com - Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) bakal menjatuhi hukuman kepada striker Chelsea, Diego Costa, dan pemain belakang Arsenal, Gabriel Paulista. Keduanya dinyatakan bersalah dalam insiden yang terjadi saat Arsenal dan Chelsea bertemu pada lanjutan Premier League di Stadion Stamford Bridge, Sabtu (19/9/2015).

Costa menjadi sorotan dalam pertandingan ini. Dia tertangkap kamera melayangkan tangannya ke wajah Laurent Koscielny. Selain itu, Costa juga memprovokasi Gabriel, yang akhirnya diganjar kartu merah oleh wasit Mike Dean.

Perihal tindakan Costa terhadap Koscielny, FA merilis pernyataan, "Diego Costa dikenakan denda atas tindakan yang diduga berupa kekerasan tanpa terlihat oleh ofisial pertandingan."

Tindakan Costa ini bakal ditinjau oleh tiga mantan wasit elite. Ketiganya akan menentukan bentuk hukuman untuk mantan pemain Atletico Madrid tersebut. Striker bernomor 19 itu juga diberikan waktu untuk memberikan tanggapan hingga Selasa (22/9/2015) waktu setempat.

Tak cuma Costa, Gabriel tak luput dari hukuman. "Bek Arsenal Gabriel telah didakwa karena tindakan yang tidak semestinya menyusul pengusirannya dari lapangan," lanjut pernyataan tersebut.

Lantaran gagal mengontrol emosi para pemain, Arsenal dan Chelsea juga didakwa bersalah. Kedua klub diminta memberikan jawaban paling lambat pada Kamis (24/9/2015) waktu setempat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com