Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tak Ada Ruang untuk "Raja" Gol Persebaya

Kompas.com - 15/09/2015, 20:38 WIB
Ferril Dennys

Penulis


PALEMBANG, KOMPAS.com - Sriwijaya FC akan menantang Persebaya United, pada leg pertama perempat final Piala Presiden 2015, di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Minggu (20/9/2015).

Tidak berlebihan jika barisan pertahanan Laskar Wong Kito harus siaga saat berhadapan dengan bomber Persebaya, Pedro Javier. Penyerang berusia 32 tahun itu menjadi mesin gol bagi Persebaya.

Pedro mencetak empat gol saat Persebaya menang dengan skor 4-1 atas Persiba Balikpapan, pada pertandingan terakhir penyisihan grup, Kamis (10/9/2015).

Bek Sriwijaya, Wildansyah, memuji Pedro sebagai penyerang yang berkualitas. Namun, bek berusia 28 tahun tersebut yakin timnya bisa meredam pergerakkan Pedro pada laga nanti.

"Dia bagus sebagai penyerang. Dia memiliki segalanya. Untuk meredamnya, kami tidak boleh memberikan ruang bebas bagi dia di depan gawang kami," kata Wildansyah kepada Kompas.com, Selasa (15/9/2015).  

Terlepas dari itu, Wildansyah berpendapat, timnya tak boleh hanya fokus kepada Pedro. Bagi dia, semua pemain Persebaya patut diwaspadai.  

"Kalau dari pelatih tidak ada instruksi khusus. Yang pasti, semua pemain harus diwaspadai. Surabaya tim yang bagus," tutur pemain asal Bandung tersebut.  

Wildansyah menilai timnya harus bermain secara kolektif untuk mengalahkan Persebaya. "Persiapannya lebih ke kerja sama tim dalam bertahan, dan menyerang, serta penyelesaian akhir," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng 'Comeback' Los Blancos

Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng "Comeback" Los Blancos

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com