Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Resmi Gabung Juventus, Hernanes Serupa Cannavaro dan Lucio

Kompas.com - 01/09/2015, 05:00 WIB
Anju Christian

Penulis

TURIN, KOMPAS.com - Hernanes resmi hijrah dari Inter Milan ke Juventus, Senin waktu setempat atau Selasa (1/9/2015) dini hari WIB. Dia menjadi pemain kedelapan yang menanggalkan seragam I Nerazzurri demi I Bianconeri.

Kepindahan Hernanes sebenarnya tak terduga pada pengujung bursa transfer musim panas. Sebab, dia sempat tampil membela Inter pada laga kontra Carpi, Minggu waktu setempat atau Senin (31/8/2015) dini hari WIB.

Baru pada Senin waktu setempat, Juventus bergerak menjajaki transfer Hernanes. Sekitar dua jam sebelum tenggat transfer Italia, Direktur Giuseppe Marotta sempat mengonfirmasi kesepakatan untuk Hernanes. Selanjutnya, situs resmi klub mengumumkan kedatangan Hernanes.

"Juventus mengonfirmasi kesepakatan dengan Inter untuk pembelian Anderson Hernanes senilai 11 juta euro, yang dibayar selama tiga tahun," bunyi pernyataan klub.

Ditambahkan I Bianconeri, nilai transfer bisa bertambah dua juta euro bila Hernanes mampu memenuhi sejumlah target sebelum kontraknya berakhir pada 30 Juni 2018.

Lebih dari itu, Hernanes mengikuti rekan senegaranya Lucio. Nama terakhir memutuskan pindah dari Juventus ke Inter dengan status bebas transfer pada musim panas 2012.

Berikut ini adalah delapan pemain yang memutuskan hijrah dari Inter Milan ke Juventus:

1. Hernanes (31 Agustus 2015)
2. Lucio (4 Juli 2012)
3. Cristiano Zanetti (1 Juli 2006)
4. Fabio Cannavaro (1 Agustus 2004)
5. Alessandro Altobelli (1 Juli 1988)
6. Roberto Boninsegna (1 Juli 1976)
7. Giuliano Sarti (1 Desember 1968)
8. Pietro Serantoni (1 Desember 1934)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

PSSI Tak Ingin Menganaktirikan Sepak Bola Putri, Kompetisi Bergulir 2026

Liga Indonesia
Hasil MotoGP Perancis 2024: Martin Pemenang, Marquez P2!

Hasil MotoGP Perancis 2024: Martin Pemenang, Marquez P2!

Motogp
Dewa United U17 Juara Tranmere Rovers Goes to Bandung 2024, Dua Pemain ke Inggris

Dewa United U17 Juara Tranmere Rovers Goes to Bandung 2024, Dua Pemain ke Inggris

Liga Indonesia
Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024, Balapan Pukul 19.00 WIB

Motogp
Maarten Paes 'Kelas', Menangi Derbi bersama FC Dallas

Maarten Paes "Kelas", Menangi Derbi bersama FC Dallas

Liga Lain
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024, Indonesia Akui Keunggulan Korea Utara 0-9

Timnas Indonesia
Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Internasional
Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Liga Italia
Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Motogp
Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Liga Inggris
Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com