Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemain Brasil Kembali Tinggalkan Shakhtar Donetsk

Kompas.com - 07/07/2015, 13:29 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber Sampdoria
GENOA, KOMPAS.com - Sampdoria telah mengonfirmasi secara resmi perekrutan gelandang Shakhtar Donetsk asal Brasil, Fernando Lucas Martins. Kabar tersebut disampaikan melalui situs resmi Blucerchiati.

Menurut kabar dari media di Italia, pemain berusia 23 tahun itu diboyong Sampdoria dengan biaya transfer sebesar delapan juta euro (sekitar Rp 117 miliar) dan terikat kontrak selama lima tahuns.

"Presiden Massimo Ferrero, (pelatih) Walter Zenga dan skuad menyambut kedatangan Fernando Lucas Martins sebagai bagian dari keluarga Sampdoria," tulis pernyataan Sampdoria pada situs resminya.

Gelandang yang telah mencatatkan delapan penampilan bersama tim nasional Brasil ini dijadwalkan untuk menjalani tes kesehatan pada Selasa (7/7/2015) waktu setempat.

Pemain jebolan akademi sepak bola Gremio ini bergabung ke Shakhtar Donetsk pada Juli 2013 dengan banderol sebesar 11 juta euro (sekitar Rp 161 miliar).

Selama memperkuat Shakhtar Donetsk, Fernando sudah bermain sebanyak 47 pertandingan dengan menorehkan tiga gol.

Fernando merupakan pemain Brasil kedua yang meninggalkan Shakhtar Donetsk pada musim ini. Sebelumnya, Douglas Costa memutuskan hijrah dari Shakhtar Donetsk untuk bergabung ke Bayern Muenchen.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Liga Inggris
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Sports
Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com