Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sudah Punya Adriano dan Bacca, Milan Masih Incar Ibra

Kompas.com - 04/07/2015, 17:25 WIB
Anju Christian

Penulis

MILAN, KOMPAS.com - Rencana AC Milan untuk memulangkan Zlatan Ibrahimovic kembali mencuat. Lagi-lagi, Presiden Silvio Berlusconi menyatakan kekagumannya terhadap striker berkebangsaan Swedia itu.

"Suporter menginginkan Ibra? Saya juga menginginkannya," kata Berlusconi saat presentasi skuad sementara untuk musim 2015-16, Jumat (6/7/2015) waktu setempat.

Sepanjang musim panas, Berlusconi sudah berkali-kali mengonfirmasi hal tersebut. Namun, Ibrahimovic tak kunjung hijrah karena PSG menolak pemutusan kontrak.

Dilaporkan La Gazzetta dello Sport, Milan telah mengajukan tawaran kontrak tiga tahun dengan gaji enam juta euro (sekitar Rp 89 miliar) per musim. Jumlah ini masih lebih rendah dari gaji Ibrahimovic di PSG, yang mencapai 15 juta euro per musim.

Kini, Milan tinggal menantikan "ketuk palu" dari PSG. Andai PSG mau memutus kontrak, Ibrahimovic hampir pasti kembali berseragam I Rossoneri. Sebab, AS Roma sudah mundur dari perburuan.

"Apakah Ibrahimovic cukup untuk memenangi Scudetto? Ya, tetapi ia juga bisa untuk merusak sebuah klub," kata Direktur AS Roma, Walter Sabatini.

Bila transfer terealisasi, Ibrahimovic jadi striker ketiga yang direkrut Milan pada bursa musim panas ini. Sebelumnya, mereka sudah mengamankan jasa Luiz Adriano dan Carlos Bacca.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Liga Indonesia
Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Internasional
Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Liga Spanyol
Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Badminton
Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Liga Inggris
Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Timnas Indonesia
Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Timnas Indonesia
Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Saat Shin Tae-yong Pilih Tak Hadir di Drawing Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Hasil Drawing ASEAN Cup 2024, Timnas Indonesia Segrup dengan Vietnam

Timnas Indonesia
Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Calvin Verdonk dan Jens Raven Diperkirakan Bisa Bermain di Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Brighton Dekati Kieran McKenna untuk Gantikan De Zerbi

Liga Inggris
Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Mohamed Salah Beri Sinyal Bertahan di Liverpool, Masih Haus Trofi

Liga Inggris
Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Kunci Sukses Penerapan VAR di Indonesia Ternyata karena Komunikasi Intens dengan FIFA

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com