Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gaya Selebrasi Timnas U-19 Ditiru UEA

Kompas.com - 12/10/2014, 11:15 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Laporan langsung wartawan Kompas.com Ferril Dennys dari Myanmar.

YANGON, KOMPAS.COM — Tim Nasional Indonesia U-19 memiliki kebiasaan positif saat merayakan gol. Evan Dimas dan kawan-kawan kerap berselebrasi dengan melakukan sujud syukur seusai mencetak gol ke gawang lawan.

Saat salah satu pemain mencetak gol, pemain lain akan menghampiri si pencetak gol untuk sujud syukur bersama-sama. Lambat laun, selebrasi tersebut jadi ciri khas Garuda Jaya.

Kepada wartawan Kompas.com, Ferril Dennys, Evan bercerita bahwa timnya melakukan  selebrasi tersebut dengan spontan.

"Itu spontan aja Mas. Kalau enggak salah, kami melakukan selebrasi tersebut saat lawan Thailand di Piala AFF," ungkap Evan.

Bahkan, lanjut Evan, selebrasi sujud syukur "ditiru" Uni Emirat Arab (UEA). Evan bercerita, salah satu staf pelatih UEA ada yang bertanya soal selebrasi sujud syukur saat kedua tim bertemu pada laga persahabatan 16 April 2014.

"Saat itu, Pak Guntur (pelatih mental) ditanya oleh salah satu staf pelatih UEA. Sejak itu, mereka meniru selebrasi kami," tutur Evan.

Pelatih Indra Sjafri mengungkapkan, selebrasi yang dilakukan anak asuhnya adalah hal yang positif sebagai tanda syukur kepada Tuhan.

Kita pun berharap Evan Dimas dan kawan-kawan dapat berselebrasi sujud syukur saat melawan Australia nanti sore. Indonesia butuh kemenangan untuk membuka peluang lolos ke babak selanjutnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thom Haye: Bermain di Kandang Keuntungan, Mari Dukung Satu Sama Lain

Thom Haye: Bermain di Kandang Keuntungan, Mari Dukung Satu Sama Lain

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: Termasuk Ginting-Jojo, 7 Wakil Indonesia Beraksi

Jadwal Singapore Open 2024: Termasuk Ginting-Jojo, 7 Wakil Indonesia Beraksi

Badminton
Timnas Putri Indonesia Libas Singapura, Sepak Bola Simpel, Contoh dari Claudia

Timnas Putri Indonesia Libas Singapura, Sepak Bola Simpel, Contoh dari Claudia

Timnas Indonesia
Italia Panggil Fantastic 5, Totti-Del Piero Ikut Latihan Jelang Euro 2024

Italia Panggil Fantastic 5, Totti-Del Piero Ikut Latihan Jelang Euro 2024

Liga Italia
Borneo FC Vs Bali United: Huistra Beri Makna untuk Peringkat Tiga

Borneo FC Vs Bali United: Huistra Beri Makna untuk Peringkat Tiga

Liga Indonesia
Persib dan Bobotoh Saling Rangkul, demi Raih Mimpi Juara Liga 1

Persib dan Bobotoh Saling Rangkul, demi Raih Mimpi Juara Liga 1

Liga Indonesia
Marco van Basten Desak Man United untuk Pertahankan Ten Hag

Marco van Basten Desak Man United untuk Pertahankan Ten Hag

Liga Inggris
Hasil Timnas Putri Indonesia Vs Singapura 5-1: Roket Marsela dan Claudia, Garuda Pertiwi Pesta

Hasil Timnas Putri Indonesia Vs Singapura 5-1: Roket Marsela dan Claudia, Garuda Pertiwi Pesta

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024: Fikri/Bagas Bekuk Ahsan/Hendra, Lolos dari Lubang Jarum

Singapore Open 2024: Fikri/Bagas Bekuk Ahsan/Hendra, Lolos dari Lubang Jarum

Badminton
Shin Tae-yong Jelaskan Tujuan Laga Uji Coba Indonesia Vs Tanzania

Shin Tae-yong Jelaskan Tujuan Laga Uji Coba Indonesia Vs Tanzania

Timnas Indonesia
Rekap Hasil Singapore Open 2024: Gregoria ke 16 Besar, Ahsan/Hendra Tersingkir

Rekap Hasil Singapore Open 2024: Gregoria ke 16 Besar, Ahsan/Hendra Tersingkir

Badminton
STY Minta Timnas Indonesia Dikawal Ketat, Singgung Kenyamanan Pemain

STY Minta Timnas Indonesia Dikawal Ketat, Singgung Kenyamanan Pemain

Timnas Indonesia
Hasil Singapore Open 2024: Fikri/Bagas ke 16 Besar, Sengit Lawan The Daddies

Hasil Singapore Open 2024: Fikri/Bagas ke 16 Besar, Sengit Lawan The Daddies

Badminton
Ukir Sejarah Baru di Al Nassr, Ronaldo Sebut Rekor yang Memilihnya

Ukir Sejarah Baru di Al Nassr, Ronaldo Sebut Rekor yang Memilihnya

Liga Lain
STY Sebut Jay Idzes Absen Lawan Irak, 4 Pemain Belum Gabung Latihan Timnas Indonesia

STY Sebut Jay Idzes Absen Lawan Irak, 4 Pemain Belum Gabung Latihan Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com