Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timor Leste Siap Bungkam Indonesia

Kompas.com - 29/10/2013, 15:39 WIB
Ferril Dennys

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih Timor Leste, Emerson dos Santos Alcantara, berambisi mengalahkan tim nasional Indonesia U-23 dalam laga uji coba yang digelar di Stadion Maguwoharjo, Yogyakarta, Rabu (30/10/2013).   
 
"Kami telah memiliki persiapan lebih dari 6 bulan dan merupakan bagian dari proyeksi menuju SEA Games," jelas Alcantara dalam rilis yang diterima Kompas.com, Rabu (29/10/2013).

Namun, Alcantara menilai timnya takkan mudah mengalahkan Indonesia. Selain bermain di depan pendukungnya sendiri, timnas U-23 dinilai memiliki skuad yang merata.

"Laga melawan Indonesia kami rasa sangat penting. Indonesia punya pemain yang bagus dan merata di semua lini. Kendati ini hanya uji coba, kami tetap yakin dan berharap kemenangan atas Indonesia pada laga esok," beber Alcantara.

Timor Leste akan diperkuat beberapa pemain seniornya pada pertandingan nanti. Anggisu Coreira De Almeida Barbosa, Emerson Cesario, Olegario Barreto Hornai P. Boavida merupakan pemain yang pernah membela Timor Leste di Kualifikasi Piala AFF 2012.

Berikut daftar pemain Timor Leste:

Ramos Saozinho Ribeiro Maxanches, Fagio Augusto Silva Pereira, Juliao Monteiro, Wellington Rocha Dos Santos, Ramon De Lima, Paulo Cesar Da Silva Martin, Filipe Oliveira, Anggisu Coreira De Almeida Barbosa, Adelino Trindade C. M. Oliveira, Raimundo Jose Do Rego Sarmento, Filipe Bertoldo Dos Santos, Paulo Helber Ribeiro, Olegario Barreto Hornai P. Boavida, Nicolau Higinio Baptista, Thiago Fernandes, Joao Paula Da Silva, Jose Martins, Jairo Pinheiro, Pedro Henrique, Jose Carlos, Emerson Cesario, Patrick Fabiano, Murilo De Almeida

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com