Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bedah Peluang Wakil-wakil Eropa ke Piala Dunia 2014

Kompas.com - 15/10/2013, 11:15 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

KOMPAS.com - Lima negara Eropa telah memastikan tempat di Piala Dunia 2014, yakni Belgia, Italia, Jerman, Belanda, dan Swiss. Pada Selasa (15/10/2013), akan diketahui empat tim dari Grup F - Grup I yang bakal menyusul lolos ke Brasil.

Sementara delapan runner-up terbaik dari sembilan grup akan masuk ke babak play-off. Kedelapan tim akan diundi secara acak dan bakal bertanding pada15 dan 19 November 2013, untuk menentukan empat tim yang berhasil mengamankan tiket Piala Dunia 2014.

Berikut kemungkinan juara dan runner-up di setiap grup versi Kompas.com:

Grup A

1. Belgia (25 poin)
Juara grup dan memastikan lolos otomatis ke Piala Dunia 2014.

2. Kroasia (17 poin)
Dipastikan menjadi runner-up grup.

Grup B

1. Italia (21 poin)
Juara grup dan memastikan lolos otomatis ke Piala Dunia 2014.

2. Bulgaria (13 poin)
Bulgaria saat ini berada di posisi kedua karena unggul selisih gol atas Denmark. Pada laga terakhir, Bulgaria akan menjamu Ceko. Pertandingan pertama kedua tim berakhir imbang tanpa gol.
Prediksi: Kalah dari Ceko.

3. Denmark (13 poin)
Denmark akan menjamu juru kunci grup, Malta. Di atas kertas, Denmark takkan menemui kesulitan. Jika Bulgaria imbang atau kalah dari Ceko, Denmark berkesempatan menempati urutan kedua di klasemen akhir.
Prediksi: Menang atas Malta dan menjadi runner-up grup.

4. Ceko (12 poin)
Ceko butuh kemenangan di kandang Bulgaria, sambil berharap mukjizat Denmark gagal menang melawan Malta.
Prediksi: Menang atas Bulgaria.

5. Armenia (12 poin)
Armenia akan bertandang ke markas Italia. Armenia bisa menjadi runner-up grup, jika menang atas Italia, dan pada laga lain Bulgaria bermain imbang melawan Ceko, serta Denmark gagal menang kontra Malta.
Prediksi: Kalah dari Italia.

Grup C

1. Jerman (25 poin)
Juara grup dan memastikan lolos otomatis ke Piala Dunia 2014.

2. Swedia (20 poin)
Dipastikan menjadi runner-up grup.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Hasil Thomas Cup 2024: Jonatan Penentu, Indonesia Tembus Final!

Badminton
Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Top Skor Liga 1 David da Silva Punya Pesaing

Liga Indonesia
Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Piala Thomas 2024: Kunci Anthony Ginting Tumbangkan Penakluk Axelsen

Badminton
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com