Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nasri: City Sukses Balas Dendam

Kompas.com - 23/09/2013, 09:50 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Gelandang Manchester City, Samir Nasri, menyambut gembira kemenangan timnya 4-1 atas Manchester United, pada lanjutan Premier League, di Stadion Etihad, Minggu (22/9/2013).

Pada laga tersebut, City unggul empat gol terlebih dahulu melalui lesakan Sergio Aguero (menit ke-16 dan ke-47), Yaya Toure (45+1), serta Nasri (50). MU hanya bisa memperkecil skor lewat Wayne Rooney (87).

"Ini benar-benar kemenangan spesial, karena kami mengirim pesan besar untuk rival kami bahwa Manchester City menjadi lebih kuat. Kemenangan derbi membuat fans kami hari ini dan besok akan senang. Ini adalah saat yang istimewa karena meraih kemenangan," ucap Nasri kepada BBC usai pertandingan.

Hasil positif ini membuat City untuk sementara menempati urutan ketiga klasemen Premier League dengan 10 poin. City tertinggal dua poin dari dua klub asal London Utara, Arsenal dan Tottenham Hotspur, yang berada di atasnya.

"Bagi kami, ada perasaan berbeda dari musim lalu. Hari ini ada sedikit aroma balas dendam. Musim lalu, semua orang sedih karena gol Robin van Persie pada menit-menit akhir melalui tendangan bebas. Kali ini berbeda. Kami menunjukkan hari ini bahwa di tim kami ada pemain besar dan mampu menunjukkan kinerja yang baik," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Presiden Perancis Minta Real Madrid Izinkan Mbappe Main di Olimpiade

Internasional
Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Como Merangkak dari Serie D ke Serie A, Simbol Tim Menangis Dipeluk Henry

Liga Italia
Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Starting Grid dan Link Live Streaming MotoGP Perancis 2024

Motogp
Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Man United Vs Arsenal: The Gunners Jago Bertahan, Tajam Menyerang

Liga Inggris
Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Milan Menyayat bak Pisau, Kecerdasan Gelandang Berdarah Indonesia

Liga Italia
Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com