Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Janji Setia Ibrahimovic kepada PSG

Kompas.com - 06/09/2013, 20:10 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

Sumber GOAL
PARIS, KOMPAS.com — Striker asal Swedia, Zlatan Ibrahimovic, tidak pernah mempertimbangkan untuk pergi dari Paris Saint-Germain (PSG). Menurut Ibrahimovic, PSG telah memberikan apa yang dibutuhkannya selama ini.

Ibrahimovic menjadi salah satu perbincangan hangat pada bursa transfer musim panas lalu. Kedatangan penyerang Edinson Cavani dari Napoli sempat membuat Ibrahimovic dirumorkan bakal pergi dari Parc des Princes, markas PSG.

Akan tetapi, Ibrahimovic membantah kabar tersebut. Pencetak gol terbanyak Ligue 1 musim lalu itu mengaku betah bermain untuk PSG. Pihak klub juga tampaknya masih membutuhkan jasa Ibrahimovic yang selalu dimainkan dalam tiap laga PSG musim ini.

"Aku selalu tahu tidak akan meninggalkan Paris Saint-Germain pada musim panas ini. Klub telah memperhatikanku dengan sangat baik. Tentu saja, kita tidak tahu apa yang akan terjadi. Namun, aku benar-benar tidak mempertimbangkan untuk pergi dari PSG," tegas Ibrahimovic.

Ibrahimovic diboyong PSG dari AC Milan pada musim panas 2012. Semusim di PSG, Ibrahimovic langsung memberikan gelar juara Ligue 1 untuk PSG setelah terakhir kali klub itu memenanginya pada 1994.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Motogp
Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Badminton
Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
AC Milan Jadi Klub Eropa dengan Pertumbuhan Nilai Tercepat

AC Milan Jadi Klub Eropa dengan Pertumbuhan Nilai Tercepat

Liga Italia
Lara Bali United di Akhir Musim, Kena Denda dan Kalah dari Borneo FC

Lara Bali United di Akhir Musim, Kena Denda dan Kalah dari Borneo FC

Liga Indonesia
Hasil Singapore Open 2024, Apriyani/Fadia Kandas Usai Berjuang 54 Menit

Hasil Singapore Open 2024, Apriyani/Fadia Kandas Usai Berjuang 54 Menit

Badminton
Tangan Kanan Sir Alex Benarkan Ronaldo, Fasilitas Man United Kuno

Tangan Kanan Sir Alex Benarkan Ronaldo, Fasilitas Man United Kuno

Liga Inggris
Dortmund Vs Madrid: Ritual Keberuntungan Hitam-Kuning

Dortmund Vs Madrid: Ritual Keberuntungan Hitam-Kuning

Liga Champions
Madura United Jamu Persib dengan Tampilan Stadion Lebih Segar

Madura United Jamu Persib dengan Tampilan Stadion Lebih Segar

Liga Indonesia
Calvin Verdonk Disambut Shin Tae-yong, Latihan Perdana di Timnas Indonesia

Calvin Verdonk Disambut Shin Tae-yong, Latihan Perdana di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Persib, Tak Ada yang Mustahil Tutup Final dengan Manis

Madura United Vs Persib, Tak Ada yang Mustahil Tutup Final dengan Manis

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib: Ezra Walian, 'Supersub' Beri Perbedaan

Madura United Vs Persib: Ezra Walian, "Supersub" Beri Perbedaan

Liga Indonesia
UFC 302: Islam Makhachev Vs Dustin Poirier, Siap Lewati Rekor Khabib

UFC 302: Islam Makhachev Vs Dustin Poirier, Siap Lewati Rekor Khabib

Sports
Madura United Vs Persib, Klok Main, Laskar Sape Kerrab Antusias

Madura United Vs Persib, Klok Main, Laskar Sape Kerrab Antusias

Liga Indonesia
Jay Idzes Dominan, Pintu Venezia ke Serie A Masih Terbuka

Jay Idzes Dominan, Pintu Venezia ke Serie A Masih Terbuka

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com