Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Del Bosque Abaikan Torres-Mata

Kompas.com - 30/08/2013, 21:36 WIB
Ferril Dennys

Penulis


MADRID, KOMPAS.com - Pelatih Spanyol, Vicente del Bosque, melansir nama skuadnya yang akan tampil dalam kualifikasi Piala Dunia 2014 melawan Finlandia, Sabtu (7/9/2013), dan laga persahabatan kontra Chile, Selasa (10/9/2013).

Dalam dua laga tersebut, La Furia Roja dipastkan takkan diperkuat Javi Martinez, Xabi Alonson, Thiago Alcantara, dan Carles Puyol, yang mengalami cedera, serta Gerard Pique yang harus absen karena akumulasi kartu.

Sebagai pengganti Pique, Del Bosque kembali memanggil Inigo Martinez. Pemain Real Sociedad tersebut tampil cukup baik ketika melawan Ekuador beberapa waktu lalu. Laga tersebut merupakan debut Martinez. Del Bosque juga memanggil dua pemain Atletico Madrid, Mario Suarez dan Koke untuk mengisi lini tengah bersama Isco.

Ironisnya, Del Bosque mengesampingkan dua pemain Chelsea, Fernando Torres dan Juan Mata. Del Bosque lebih memilih Alvaro Negredo, Roberto Soldado, dan David Villa untuk mengisi lini depan.

Sementara di posisi penjaga gawang, Del Bosque tetap memfavoritkan Iker Casillas meskipun ia kehilangan tempat utama di Real Madrid.

Berikut skuad Spanyol:
Casillas, Reina, Valdés, Arbeloa, Koke, Albiol, Ramos, I. Martínez, Alba, Monreal, Cazorla, Busquets, Mario Suárez, Xavi, Iniesta, Navas, Silva, Negredo, Soldado, Pedro, Villa, Isco, Cesc Fábrega

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com