Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Thom Haye dan Ragnar Absen

Kompas.com - 19/03/2024, 15:36 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Antara

KOMPAS.com - Peluang pemain diaspora Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen memperkuat timnas Indonesia untuk melawan Vietnam pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 tertutup.

Manajer tim nasional Indonesia Sumardji menjelaskan bahwa pendaftaran untuk skuad di pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 telah ditutup sejak 13 Maret lalu. 

Karena itu, peluang Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen yang baru saja mendapatkan status WNI tertutup untuk menjalani debut di tim Merah Putih dalam waktu dekat.

"Kalau lihat penutupan pendaftaran kan tanggal 13 kemarin kemungkinan kalau diambil sumpah Senin malam ini ya mungkin teman-teman bisa mengartikan sendirilah ya seperti itu," kata Manajer timnas Indonesia Sumardji seperti dikutip dari Antara, Selasa (19/3/2024). 

Baca juga: Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen sempat terkendala menjalani sumpah kewarganegaraan karena terdapat dokumen yang belum ditanda tangani oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).

Indonesia akan menjamu Vietnam pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu.

Mengenai pertandingan yang dilangsungkan di kandang, Sumardji mengatakan tiga poin penuh menjadi harga mati untuk diraih tim asuhan Shin Tae-yong tersebut.

"Ini pertandingan kandang, Indonesia lawan Vietnam, yang pasti kita semua menginginkan Indonesia bisa mendapatkan poin penuh. Maka yang kami berikan itu adalah motivasi yang lebih kepada para pemain dan sesuai arahan dari pak Ketua Umum Erick harus di berbeda," ujar Sumardji.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Timnas Indonesia
Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Badminton
Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Timnas Indonesia
Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com