Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susunan Pemain Filipina Vs Indonesia, Saddil-Rafael Struick Juru Gedor Garuda

Kompas.com - 21/11/2023, 17:19 WIB
Ahmad Zilky,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Susunan pemain Filipina vs Indonesia dalam putaran kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia telah dirilis.

Laga Filipina vs Indonesia dalam jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 bergulir di Stadion Rizal Memorial pada Selasa (21/11/2023).

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memercayakan Ernando Ari Sutaryadi sebagai penjaga gawang saat melawan Filipina.

Sebelumnya, STY meletakkan Ernando Ari sebagai kiper cadangan ketika timnas Indonesia dibekuk Irak dengan skor 1-5.

Baca juga: Link Live Streaming Timnas Filipina Vs Indonesia, Kickoff 18.00 WIB

Saat itu, Shin Tae-yong lebih memercayakan untuk menurunkan Nadeo Argawinata dalam duel Indonesia vs Irak.

Sementara itu, Rizky Ridho, Jordi Amat, Elkan Baggott, Asnawi Mangkualam, dan Shayne Pattynama akan bekerja di lini belakang.

Lini tengah timnas Indonesia lalu diisi oleh Sandy Walsh, Rachmat Irianto, dan Ricky Kambuaya.

Selanjutnya, Saddil Ramdani dan Rafael Struick akan berada di lini depan. Keduanya akan menjadi daya gedor untuk timnas Indonesia.

Adapun Shin Tae-yong menegaskan timnas Indonesia sepenuhnya siap untuk menjalani duel melawan Filipina.

Baca juga: Siaran Langsung dan Link Streaming Filipina Vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia

Walau demikian, STY menjelaskan, timnas Indonesia sempat mengalami masalah kebugaran ketika tengah melakukan persiapan.

Halaman:


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Final Piala Dunia U17, Kala Kekuatan Menyerang Bersua Tembok Bertahan

Final Piala Dunia U17, Kala Kekuatan Menyerang Bersua Tembok Bertahan

Internasional
Link Live Streaming Jerman vs Perancis di Final Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Jerman vs Perancis di Final Piala Dunia U17 2023 Pukul 19.00 WIB

Internasional
Presiden FIFA Hadir untuk Laga Final Piala Dunia U-17, Erick Thohir Ucapkan Terima Kasih

Presiden FIFA Hadir untuk Laga Final Piala Dunia U-17, Erick Thohir Ucapkan Terima Kasih

Internasional
Final Piala Dunia U17 2023, Pesan Mario Gotze untuk Timnas U17 Jerman

Final Piala Dunia U17 2023, Pesan Mario Gotze untuk Timnas U17 Jerman

Internasional
Legenda FIFA Soal Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia: Fantastis, Suporternya Luar Biasa!

Legenda FIFA Soal Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia: Fantastis, Suporternya Luar Biasa!

Internasional
Piala Dunia U17 2023: Bukti Indonesia Bisa, Bekal Jadi Tuan Rumah Ajang Lebih Besar

Piala Dunia U17 2023: Bukti Indonesia Bisa, Bekal Jadi Tuan Rumah Ajang Lebih Besar

Sports
Keyakinan dan Keraguan Pelatih Persib terhadap Radja Nainggolan

Keyakinan dan Keraguan Pelatih Persib terhadap Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Peran Keluarga Pemain Jelang Final Piala Dunia U17 2023, Saran dan Dukungan dari Rumah

Peran Keluarga Pemain Jelang Final Piala Dunia U17 2023, Saran dan Dukungan dari Rumah

Sports
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Dunia U17 2023, Jerman Vs Perancis Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Final Piala Dunia U17 2023, Jerman Vs Perancis Malam Ini

Sports
Ulasan Legenda FIFA Terhadap Performa Timnas Indonesia di Piala Dunia U17

Ulasan Legenda FIFA Terhadap Performa Timnas Indonesia di Piala Dunia U17

Timnas Indonesia
Pesta Mali Usai Raih Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023: Selebrasi 'Siuu'  dan Salto di Manahan

Pesta Mali Usai Raih Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023: Selebrasi "Siuu"  dan Salto di Manahan

Sports
Mali Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023: Sepak Bola Bahagia, Benamkan Argentina di Manahan

Mali Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023: Sepak Bola Bahagia, Benamkan Argentina di Manahan

Sports
Final Piala Dunia U17 2023: Pelatih Perancis Puji Indonesia, Terpesona Solo dan Jakarta

Final Piala Dunia U17 2023: Pelatih Perancis Puji Indonesia, Terpesona Solo dan Jakarta

Internasional
Newcastle Vs Man United: Ten Hag Percaya Onana, Dibela Pakai Statistik

Newcastle Vs Man United: Ten Hag Percaya Onana, Dibela Pakai Statistik

Liga Inggris
Link Live Streaming Jerman Vs Perancis, Final Piala Dunia U17 2023 Malam Ini

Link Live Streaming Jerman Vs Perancis, Final Piala Dunia U17 2023 Malam Ini

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com