Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil PSM Vs Arema: Brace Adilson Silva Bawa Juku Eja Menang 3-0

Kompas.com - 20/10/2023, 21:40 WIB
Farahdilla Puspa,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - PSM Makassar meraih kemenangan saat menjamu Arema FC pada lanjutan Liga 1 2023-2024. 

Laga PSM vs Arema di Stadion Gelora B.J. Habibie, Parepare, Sulawesi Selatan, Jumat (20/10/2023) malam WIB, tuntas 3-0. 

Juku Eja, julukan PSM, merebut tiga poin berkat gol semata wayang yang dicetak Adilson Silva pada menit ke-42. 

Gol PSM tercipta lewat serangan balik. Ananda Raehan lalu melepaskan umpan terobosan dari tengah lapangan.

Baca juga: Mulai Februari 2024, Liga 1 Akan Gunakan VAR

Adilson Silva menyambut servis Raehan yang dituntaskan dengan tendangan datar ke gawang Arema. 

Ini merupakan gol perdana Adilson Silva di kompetisi Liga 1 sejak tiba di PSM pada Juli 2023. 

Pemain asal Portugal itu kembali mencatatkan namanya di papan skor dan membawa PSM unggyl 2-0 pada menit ke-84. 

Kemenangan PSM dilengkapi dengan gol Ricky Pratama pada injury time atau tepatnya menit ke 90+7. 

Baca juga: Fernando Valente Gembleng Arema FC dengan TC Selama Jeda Liga 1

Hasil melawan Arema membuat PSM berada di peringkat ke-10 klasemen Liga 1 2023-2024 dengan 21 poin. 

Sementara itu, Arema menempati zona merah atau di posisi ke-16 dengan catatan 13 poin. 

PSM VS AREMA 3-0 (Adilson Silva 42', 84', Ricky Pratama 90+7')

Susunan pemain PSM vs Arema 

PSM (3-5-2): 30-Reza Arya Pratama, 68-Daffa Salman, 4-Yuran Fernandes, 27-Safrudin Tahar; 24-Rizky Eka Pratama, 48-M. Arfan, 8. Ananda Raehan, 45. Akbar Tanjung, 23. Yance Sayuri; 11. Dzaky Asraf, 20-Adilson Silva.

Pelatih: Bernardo Tavares

Arema FC (4-4-2): 18.-Julian Schwarzer Garcia; 19-Achmad Syarif, 15-Ichaka Diarra, 5-Bagas Adi Nugroho, 26-Achmad Ramadani; 17-Ginanjar Ramadhani, 11-Charles Lokolingoy, 14-Jayus Hariono, 7-Ariel Lucero; 27-Dedik Setiawan, 70-Gustavo.

Pelatih: Fernando Varlente

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Madura United Vs Persib Bandung, Siap Ambil Risiko demi Gelar Juara

Madura United Vs Persib Bandung, Siap Ambil Risiko demi Gelar Juara

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Madura United Vs Persib

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Madura United Vs Persib

Liga Indonesia
DXI 2024 Resmi Dibuka, Ajang Promosi Wisata Indonesia Lewat Olahraga Ekstrem

DXI 2024 Resmi Dibuka, Ajang Promosi Wisata Indonesia Lewat Olahraga Ekstrem

Sports
Madam Pang Ingin Mengikuti Jejak Erick Thohir untuk Perkuat Thailand

Madam Pang Ingin Mengikuti Jejak Erick Thohir untuk Perkuat Thailand

Sports
Gerard Pique Diinvestigasi karena Kasus Korupsi di Spanyol

Gerard Pique Diinvestigasi karena Kasus Korupsi di Spanyol

Liga Spanyol
Madura United Vs Persib, Madura United Tampil All Out 100 persen

Madura United Vs Persib, Madura United Tampil All Out 100 persen

Liga Indonesia
Saat Sancho Sulit Pulih dari Serangan Rasis di Final Euro 2020...

Saat Sancho Sulit Pulih dari Serangan Rasis di Final Euro 2020...

Internasional
Tim Atletik Indonesia Berprestasi di China, Raih 2 Medali

Tim Atletik Indonesia Berprestasi di China, Raih 2 Medali

Sports
Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Liga Indonesia
Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Liga Italia
Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Internasional
Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Liga Indonesia
Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com