Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/09/2023, 08:30 WIB
Muhammad Reza Triatmodjo,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liga 2 musim 2023-2024, kasta kedua kompetisi sepak bola di Indonesia, akan segera kembali bergulir. 

Jadwal Liga 2, yang direncanakan akan dimulai pada 10 September hingga 9 Maret 2024, menimbulkan sejumlah pertanyaan.

Pertama, kompetisi ini dijadwalkan berlangsung pada Sabtu dan Minggu, dengan pertandingan dilaksanakan pada pukul 15.00 dan 19.00 WIB.

Hal ini menimbulkan bisa terjadi bentrok jadwal dengan laga-laga Liga 1 yang juga bermain pada Sabtu dan Minggu.

Baca juga: Liga 2 2023-2024 Siap Bergulir, Pegadaian Menjadi Sponsor Utama

Ketika disinggung mengenai hal ini, Direktur Programming SCM, Harsiwi Achmad, memberikan tanggapannya.

"Ini adalah situasi yang cukup rumit bagi kami. Liga 1 juga ingin bermain pada akhir pekan. Kami mencoba untuk menyesuaikan dengan jadwal FIFA Matchday," ucap Harsiwi Achmad.

"Selama bulan Januari, Liga 1 akan beristirahat sehingga kami bisa menyiarkan pertandingan Liga 2," ujarnya.

Menjelaskan lebih lanjut, Harsiwi Achmad menyebut bahwa Liga 2 akan mengisi jadwal pada bulan Januari dengan pertandingan yang digelar pada akhir pekan, baik sore maupun malam hari.

Baca juga: Suporter Tamu Dilarang Hadir di Pertandingan Liga 2

Hari pertama Liga 2 2023-2024 akan menampilkan sejumlah pertandingan menarik, di antaranya Semen Padang FC vs PSDS Deli Serdang.

Selain itu, ada pula Persela Lamongan vs Persijap Jepara dan Persiba Balikpapan vs Sulut United.

Partai Persela vs Persijap di Stadion Surajaya, Lamongan, akan menjadi partai pembuka Liga 2 2023-2024.

Kompetisi ini akan menghadirkan fase final, semifinal, dan pertandingan lainnya. Liga 2 akan disiarkan secara nasional melalui saluran televisi Indosiar dan SCTV.

Selain itu, ada juga opsi untuk menonton melalui layanan TV berbayar.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Kalah dari West Ham, Spurs Punya Catatan Tak Diinginkan di Premier League

Kalah dari West Ham, Spurs Punya Catatan Tak Diinginkan di Premier League

Liga Inggris
Jadwal Bhayangkara FC Setelah Laga PSM, Potensi Debut Radja Nainggolan

Jadwal Bhayangkara FC Setelah Laga PSM, Potensi Debut Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Jadwal Liga 1 Pekan Ini: PSM Vs Bhayangkara, Persebaya Vs Persija

Jadwal Liga 1 Pekan Ini: PSM Vs Bhayangkara, Persebaya Vs Persija

Liga Indonesia
Hasil Liga Inggris: Tottenham Tumbang, Everton Bekuk Newcastle

Hasil Liga Inggris: Tottenham Tumbang, Everton Bekuk Newcastle

Liga Inggris
Hasil Tottenham Vs West Ham 1-2, Spurs Kena 'Comeback', Tanpa Kemenangan dalam 5 Laga

Hasil Tottenham Vs West Ham 1-2, Spurs Kena "Comeback", Tanpa Kemenangan dalam 5 Laga

Liga Inggris
Erik Ten Hag: Teman-teman Saya Bilang Jangan ke Man United

Erik Ten Hag: Teman-teman Saya Bilang Jangan ke Man United

Liga Inggris
Saat Guardiola Pilih Pensiun jika Man City Raih Treble Winner Lagi...

Saat Guardiola Pilih Pensiun jika Man City Raih Treble Winner Lagi...

Liga Inggris
Pemain dan Pelatih PSM Curhat Kondisi Tim, Janji Main Maksimal

Pemain dan Pelatih PSM Curhat Kondisi Tim, Janji Main Maksimal

Liga Indonesia
Jadwal Piala Dunia Klub 2023, Manchester City Langsung Tampil di Semifinal

Jadwal Piala Dunia Klub 2023, Manchester City Langsung Tampil di Semifinal

Sports
Persebaya Vs Persija: Macan Menolak Tunduk, Motivasi Tinggi Kunjungi Kandang Bajul

Persebaya Vs Persija: Macan Menolak Tunduk, Motivasi Tinggi Kunjungi Kandang Bajul

Sports
Persib Evaluasi Diri demi Sapu Bersih Dua Laga Akhir Tahun Ini

Persib Evaluasi Diri demi Sapu Bersih Dua Laga Akhir Tahun Ini

Liga Indonesia
Messi Akan Mudahkan Suarez Beradaptasi di Inter Miami

Messi Akan Mudahkan Suarez Beradaptasi di Inter Miami

Liga Lain
Persebaya Vs Persija, Penyelesaian Akhir Macan Buat Doll Gelisah

Persebaya Vs Persija, Penyelesaian Akhir Macan Buat Doll Gelisah

Liga Indonesia
Ketika Chelsea Tak Kuasa Menandingi Energi Man United…

Ketika Chelsea Tak Kuasa Menandingi Energi Man United…

Liga Inggris
Pogba Dituntut Hukuman 4 Tahun karena Doping, Kans Juventus Putus Kontrak

Pogba Dituntut Hukuman 4 Tahun karena Doping, Kans Juventus Putus Kontrak

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com